Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Gejala Covid-19 pada Orang yang Sudah dan Belum Divaksin

Kompas.com - 17/07/2021, 07:32 WIB
Muhamad Syahrial

Penulis

Sumber Kompas.com

KOMPAS.com - Gejala Covid-19 pada orang yang belum divaksinasi, baru menerima satu dosis vaksin, dan telah divaksinasi lengkap cenderung mirip namun tetap memiliki perbedaan.

Pada awal Covid-19 terdeteksi, para ilmuwan menemukan bahwa gejala orang yang terinfeksi virus Corona ialah demam, batuk terus menerus, kehilangan indra penciuman dan perasa, kelelahan, hingga sakit tenggorokan.

Akan tetapi, seiring mutasi Covid-19, terdapat beberapa gejala lain yang dialami oleh orang yang terpapar virus SARS-CoV-2.

Demi mengetahui gejala Covid-19 setelah munculnya varian baru, peneliti di Inggris membuat aplikasi yang memungkinkan masyarakat memasukkan gejala Covid-19 yang dirasakannya.

Nantinya, para ilmuwan akan menganalisis data yang mereka terima melalui aplikasi tersebut, kemudian melaporkan hasilnya kepada publik.

Baca juga: 5 Gejala Covid-19 Pada Orang yang Sudah Vaksin Lengkap, Baru Disuntik 1 Dosis, dan Tidak Divaksin

Dilansir dari CNBC melalui KOMPAS.com, studi yang dilakukan Zoe Symptom itu mengindentifikasi lima gejala teratas yang muncul dalam beberapa minggu terakhir.

Gejala tersebut dibedakan berdasarkan orang yang belum divaksinasi, sudah menerima satu dosis vaksin, dan telah divaksinasi lengkap.

"Gejala yang disorot di bawah ini pertama kali diterbitkan pada akhir Juni dan masih mewakili lima gejala teratas yang dilaporkan," kata Zoe.

Urutan gejala didasarkan pada laporan masyarakat pengguna aplikasi tersebut, tanpa memperhitungkan varian atau demografis.

Berikut ini 5 gejala teratas pada orang yang belum divaksinasi, satu dosis vaksin, dan telah divaksinasi lengkap.

Baca juga: Pria Lebih Mungkin Terkena Covid-19 Gejala Parah, Ini Penyebabnya

Gejala Covid-19 pada orang yang belum divaksinasi

Gejala Covid-19 pada orang yang belum divaksinasi dapat dikenali berdasarkan gejala yang sebelumnya umum terjadi.

“Namun kami masih mengamati beberapa perubahan (gejala) sejak Covid-19 pertama kali muncul lebih dari setahun yang lalu,” kata Zoe.

Gejala Covid-19 pada orang yang belum divaksin adalah:

- Sakit kepala

- Sakit tenggorokan

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Salinan Putusan Cerai Ria Ricis Beredar di Medsos, Bagaimana Aturan Publikasi Dokumen Perceraian?

Salinan Putusan Cerai Ria Ricis Beredar di Medsos, Bagaimana Aturan Publikasi Dokumen Perceraian?

Tren
Spyware Mata-mata asal Israel Diduga Dijual ke Indonesia

Spyware Mata-mata asal Israel Diduga Dijual ke Indonesia

Tren
Idap Penyakit Langka, Seorang Wanita di China Punya Testis dan Kromosom Pria

Idap Penyakit Langka, Seorang Wanita di China Punya Testis dan Kromosom Pria

Tren
Ribuan Kupu-kupu Serbu Kantor Polres Mentawai, Fenomena Apa?

Ribuan Kupu-kupu Serbu Kantor Polres Mentawai, Fenomena Apa?

Tren
Ramai soal Susu Dicampur Bawang Goreng, Begini Kata Ahli Gizi

Ramai soal Susu Dicampur Bawang Goreng, Begini Kata Ahli Gizi

Tren
57 Tahun Hilang Saat Perang Vietnam, Tentara Amerika Ini 'Ditemukan'

57 Tahun Hilang Saat Perang Vietnam, Tentara Amerika Ini "Ditemukan"

Tren
5 Tahun Menjabat, Sekian Uang Pensiun Seumur Hidup Anggota DPR RI

5 Tahun Menjabat, Sekian Uang Pensiun Seumur Hidup Anggota DPR RI

Tren
Kisah Celia, Wanita yang Tidak Makan Selama 4 Tahun akibat Sindrom Langka

Kisah Celia, Wanita yang Tidak Makan Selama 4 Tahun akibat Sindrom Langka

Tren
Tema Met Gala dari Masa ke Masa, 'Sleeping Beauties: Reawakening Fashion' Jadi Tajuk 2024

Tema Met Gala dari Masa ke Masa, "Sleeping Beauties: Reawakening Fashion" Jadi Tajuk 2024

Tren
Cabut Gigi Bungsu, ke Dokter Gigi Umum atau Spesialis Bedah Mulut?

Cabut Gigi Bungsu, ke Dokter Gigi Umum atau Spesialis Bedah Mulut?

Tren
Cara Daftar Anggota PPS Pilkada 2024, Berikut Syarat dan Prosedurnya

Cara Daftar Anggota PPS Pilkada 2024, Berikut Syarat dan Prosedurnya

Tren
Profil CNF Clairefontaine di Perancis, Tempat Pertandingan Indonesia Vs Guinea

Profil CNF Clairefontaine di Perancis, Tempat Pertandingan Indonesia Vs Guinea

Tren
Kronologi Fortuner Polda Jabar Picu Kecelakaan Beruntun di Tol MBZ, Diselesaikan secara Kekeluargaan

Kronologi Fortuner Polda Jabar Picu Kecelakaan Beruntun di Tol MBZ, Diselesaikan secara Kekeluargaan

Tren
Tabrakan KA Pandalungan Vs Mobil Terjadi di Pasuruan, 3 Orang Meninggal Dunia

Tabrakan KA Pandalungan Vs Mobil Terjadi di Pasuruan, 3 Orang Meninggal Dunia

Tren
Kisah Pemuda China, Rela Hidup Hemat demi Pacar tapi Berakhir Tragis

Kisah Pemuda China, Rela Hidup Hemat demi Pacar tapi Berakhir Tragis

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com