Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hari Laut Sedunia 2021, Berapa Banyak Air di Lautan?

Kompas.com - 08/06/2021, 15:00 WIB
Rosy Dewi Arianti Saptoyo,
Rendika Ferri Kurniawan

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Hari ini, tepatnya pada 8 Juni 2021 diperingati sebagai Hari Laut Sedunia atau World Ocean Day 2021.

Peringatan ini pertama kali diusulkan pada Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Bumi di Rio de Janeiro, Brasil pada 1992.

Namun, baru pada 5 Desember 2008 Persatuan Bangsa-Bangsa (PBB) menetapkan Hari Laut Sedunia yang diperingati setiap 8 Juni.

Seperti yang kita tahu, sebagian besar permukaan Bumi diselimuti oleh air laut.

Namun, tahukah berapa banyak air yang ada di lautan?

Baca juga: Hari Laut Sedunia 2021: Sejarah dan Tema Tahun Ini

97 persen air di bumi ada di lautan

Air adalah unsur yang penting dalam kehidupan.

Ia dapat ditemukan di udara, sungai, danau, es, gletser, tanah, dan bahkan di dalam tubuh mahluk hidup.

Namun air laut merupakan air terbanyak yang ada di permukaan Bumi.

Melansir laman Layanan Laut Nasional AS, air laut menutupi lebih dari 70 persen permukaan planet kita.

Dari seluruh air yang ada di Bumi, sekitar 97 persennya ditemukan di lautan.

Sisanya, sekitar dua persen membeku di gletser dan lapisan es.

Sedangkan kurang dari satu persennya ada di daratan Bumi.

Sebagian kecil lainnya, ada dalam bentuk uap air di atmosfer.

Baca juga: Pakar Geologi ITS Minta Pemerintah Sosialisasi Mitigasi Bencana Terkait Potensi Tsunami di Laut Selatan Jatim

Berapa banyak air di lautan?

Air tidak pernah diam.

Berkat siklus air, air terus bergerak dari satu tempat ke tempat lain dan dari satu bentuk ke bentuk lainnya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Jadwal Timnas Indonesia di Semifinal Piala Asia U23: Senin 29 April 2024 Pukul 21.00 WIB

Jadwal Timnas Indonesia di Semifinal Piala Asia U23: Senin 29 April 2024 Pukul 21.00 WIB

Tren
Duduk Perkara Kemenkop-UKM Imbau Warung Madura Tak Buka 24 Jam

Duduk Perkara Kemenkop-UKM Imbau Warung Madura Tak Buka 24 Jam

Tren
Benarkah Pengobatan Gigitan Ular Peliharaan Tak Ditanggung BPJS Kesehatan?

Benarkah Pengobatan Gigitan Ular Peliharaan Tak Ditanggung BPJS Kesehatan?

Tren
Arkeolog Temukan Buah Ceri yang Tersimpan Utuh Dalam Botol Kaca Selama 250 Tahun

Arkeolog Temukan Buah Ceri yang Tersimpan Utuh Dalam Botol Kaca Selama 250 Tahun

Tren
Beroperasi Mulai 1 Mei 2024, KA Lodaya Gunakan Rangkaian Ekonomi New Generation Stainless Steel

Beroperasi Mulai 1 Mei 2024, KA Lodaya Gunakan Rangkaian Ekonomi New Generation Stainless Steel

Tren
Pindah Haluan, Surya Paloh Buka-bukaan Alasan Dukung Prabowo-Gibran

Pindah Haluan, Surya Paloh Buka-bukaan Alasan Dukung Prabowo-Gibran

Tren
3 Skenario Timnas Indonesia U23 Bisa Lolos ke Olimpiade Paris

3 Skenario Timnas Indonesia U23 Bisa Lolos ke Olimpiade Paris

Tren
Hak Angket Masih Disuarakan Usai Putusan MK, Apa Dampaknya untuk Hasil Pilpres?

Hak Angket Masih Disuarakan Usai Putusan MK, Apa Dampaknya untuk Hasil Pilpres?

Tren
Daftar Cagub DKI Jakarta yang Berpotensi Diusung PDI-P, Ada Ahok dan Tri Rismaharini

Daftar Cagub DKI Jakarta yang Berpotensi Diusung PDI-P, Ada Ahok dan Tri Rismaharini

Tren
'Saya Bisa Bawa Kalian ke Final, Jadi Percayalah dan Ikuti Saya... '

"Saya Bisa Bawa Kalian ke Final, Jadi Percayalah dan Ikuti Saya... "

Tren
Thailand Alami Gelombang Panas, Akankah Terjadi di Indonesia?

Thailand Alami Gelombang Panas, Akankah Terjadi di Indonesia?

Tren
Sehari 100 Kali Telepon Pacarnya, Remaja Ini Didiagnosis “Love Brain'

Sehari 100 Kali Telepon Pacarnya, Remaja Ini Didiagnosis “Love Brain"

Tren
Warganet Sebut Ramadhan Tahun 2030 Bisa Terjadi 2 Kali, Ini Kata BRIN

Warganet Sebut Ramadhan Tahun 2030 Bisa Terjadi 2 Kali, Ini Kata BRIN

Tren
Lampung Dicap Tak Aman karena Rawan Begal, Polda: Aman Terkendali

Lampung Dicap Tak Aman karena Rawan Begal, Polda: Aman Terkendali

Tren
Diskon Tiket KAI Khusus 15 Kampus, Bisakah untuk Mahasiswa Aktif?

Diskon Tiket KAI Khusus 15 Kampus, Bisakah untuk Mahasiswa Aktif?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com