Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Riwayat Kunci Pintu, Pernah Jadi Simbol Kekayaan

Kompas.com - 02/02/2023, 12:00 WIB
Josephus Primus

Penulis

KOMPAS.com - Kunci pintu rumah merupakan peralatan keamanan di rumah sampai sekarang.

Dalam perkembangan awalnya di Babilonia dan Mesir Kuno pada 6000 tahun silam, kunci pintu rumah terbuat dari kayu.

Ukurannya yang besar membuat kunci pintu rumah menjadi barang yang tidak praktis dibawa-bawa.

Pada abad pertengahan di Eropa, kunci pintu rumah adalah simbol kekayaan.

Kunci pintu rumah dengan ukuran besar, lazimnya sekitar 30 sentimeter adalah penanda pemiliknya memilki banyak kekayaan.

Baca juga: Catat, 6 Cara Mencegah Kunci Pintu Macet

Kunci pintu rumah

Ilustrasi kunci pintu rumahShutterstock/Polsinaut Ilustrasi kunci pintu rumah

Sumber literatur dari laman Kompas.com edisi 31 Juli 2022 menyebut kunci pintu rumah pintar atau smart lock door.

Kunci pintu rumah pintar ini memiliki sistem kerja digital.

Lazimnya, kunci pintu rumah pintar ini berbentuk kartu digital.

Kunci pintu rumah pintar digital meningkat popularitasnya sejak masa 1950-an.

Perkembangan zaman memang membuat kunci pintu rumah berevolusi dari segi bentuk dan ukuran.

Sebelum kunci pintu rumah digital, pada 1865, muncul kunci pintu rumah modern berbentuk pipih.

Ukuran kunci pintu rumah pun makin kecil di kisaran 10-15 sentimeter.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com