Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pengertian Tautologi dan Kontradiksi pada Logika Matematika

Kompas.com - 18/03/2023, 07:00 WIB
Retia Kartika Dewi,
Serafica Gischa

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Logika matematika adalah penalaran atau landasan berpikir untuk mengambil suatu kesimpulan. 

Dalam materi Logika Matematika ada dua proporsi majemuk, yakni Tautologi dan Kontradiksi.

Dilansir dari Buku Bank Soal Matematika SMA 2009 (2009) oleh Sobirin, tautologi adalah pernyatan majemuk yang selalu benar untuk semua kemungkinan nilai kebenaran dari pernyataan-pernyataan komponennya.

Sedangkan, kontradiksi adalah pernyataan majemuk yang selalu salah untuk semua kemungkinan nilai kebenaran dari pernyataan-pernyataan komponennya.

Baca juga: Contoh Soal Invers dalam Logika Matematika beserta Pembahasannya

Contoh soal 1

Jika p : bernilai benar
q : bernilai salah

Pernyataan majemuk di bawah ini bernilai benar, kecuali ....

A. p v q
B. p ∧ ~q
C. ~p ⇒ ~q
D. ~p ∧ q
E. ~(p ⇔ q)

Jawab:

Misalkan:

Pernyataan B = benar
Pernyataan S = salah

⇔ (A) B v S = benar
(B) B ∧ B = benar
(C) S ⇒ B = benar
(D) S ∧ S = salah
(E) ~(B ⇔ S) = ~(S) = benar

Jadi, jawabannya (D)

Baca juga: Contoh Soal Konvers dalam Logika Matematika beserta Pembahasannya

Contoh soal 2

Diketahui pernyataan-pernyataan p, q, dan r. Pernyataan (p ⇒ q) v r bernilai salah jika ....

A. p benar, q benar, dan r benar
B. p benar, q benar, dan r salah
C. p benar, q salah, dan r salah
D. p salah, q salah, dan r benar
E. p salah, q salah, dan r benar

Jawab:

⇔ (p ⇒ q) v r

A. (B ⇒ B) V B = benar
B. (B ⇒ B) V S = benar
C. (B ⇒ S) V S = salah
D. (S ⇒ S) V B = benar
E. (S ⇒ S) V S = benar

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Pengertian Komunikasi dan Contohnya

Pengertian Komunikasi dan Contohnya

Skola
Bagaimana Masyarakat dapat Terbentuk?

Bagaimana Masyarakat dapat Terbentuk?

Skola
Mengapa Peta menjadi Hal Penting Menurut Claudius Ptolomeus?

Mengapa Peta menjadi Hal Penting Menurut Claudius Ptolomeus?

Skola
5 Kekurangan Perseroan Terbatas (PT)

5 Kekurangan Perseroan Terbatas (PT)

Skola
Mengapa Air Termasuk Zat Tunggal?

Mengapa Air Termasuk Zat Tunggal?

Skola
Garam Dapur Termasuk Senyawa Organik atau Anorganik?

Garam Dapur Termasuk Senyawa Organik atau Anorganik?

Skola
Fungsi Batang pada Tumbuhan

Fungsi Batang pada Tumbuhan

Skola
Apa Fungsi Air Ketuban pada Kehamilan?

Apa Fungsi Air Ketuban pada Kehamilan?

Skola
Pengertian, Sifat, dan Contoh dari Bilangan Berpangkat

Pengertian, Sifat, dan Contoh dari Bilangan Berpangkat

Skola
Apa Nama Benda Langit yang Berkelip Pada Malam Hari?

Apa Nama Benda Langit yang Berkelip Pada Malam Hari?

Skola
Mengenal 20 Sumber Makanan Protein Nabati

Mengenal 20 Sumber Makanan Protein Nabati

Skola
5 Kekurangan Model Komunikasi Dance

5 Kekurangan Model Komunikasi Dance

Skola
Apa Tujuan Manusia Melestarikan Tumbuhan?

Apa Tujuan Manusia Melestarikan Tumbuhan?

Skola
Apa Itu Kalimat dan Bagaimana Contohnya?

Apa Itu Kalimat dan Bagaimana Contohnya?

Skola
Lembaga Legislatif: Pengertian dan Fungsinya

Lembaga Legislatif: Pengertian dan Fungsinya

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com