Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Proyek Berlabel PSN di Sultra dan Gorontalo, Cek Daftarnya

Kompas.com - 19/02/2023, 13:00 WIB
Muhdany Yusuf Laksono

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) dan Gorontalo turut menjadi lokasi pengembangan Proyek Strategis Nasional (PSN).

Daftar proyeknya kurang lebih telah tertera di dalam Peraturan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Nomor 21 Tahun 2022 Tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Nomor 7 Tahun 2021 Tentang Perubahan Daftar PSN.

Di mana sesuai arahan Presiden Joko Widodo (Jokowi), program/proyek yang dimasukkan dalam daftar PSN adalah program/proyek yang bisa diselesaikan paling lambat Semester I tahun 2024 (dapat dipastikan waktu penyelesaiannya).

Baca juga: Sudah Tahu Proyek Strategis Nasional di Sulut dan Sulsel? Nih Daftarnya

Merujuk beleid di atas, PSN di Sultra dan Gorontalo bergerak pada sektor yakni kawasan industri, bendungan, hingga program pembangunan smelter. Berikut daftar selengkapnya:

Sektor Kawasan

  • Kawasan Industri Indonesia Konawe Industrial Park (IKIP) di Sultra;
  • Kawasan Industri Indonesia Pomalaa Industry Park di Sultra;
  • Kawasan Industri Motui di Sultra;
  • Kawasan Industri Kendari di Sultra;

Sektor Bendungan dan Irigasi

  • Bendungan Ladongi di Sultra;
  • Bendungan Bulango Ulu di Gorontalo;
  • Bendungan Ameroro di Sultra.

Baca juga: Terbanyak Bendungan, Berikut Proyek Strategis Nasional di NTB dan NTT

Program PSN

  • Program Pembangunan Smelter - Pembangunan Fasilitas Pengolahan dan Pemurnian Komoditas Nikel oleh PT Artha Mining Industry di Bombana, Sultra;
  • Program Pembangunan Smelter - Pembangunan Fasilitas Pengolahan dan Pemurnian Komoditas Nikel oleh PT Ceria Nugraha Indotama di Kolaka, Sultra;
  • Program Pembangunan Smelter - Pembangunan Fasilitas Pengolahan dan Pemurnian Komoditas Nikel oleh PT Macika Mineral Industri di Konawe Selatan, Sultra;
  • Program Pembangunan Smelter - Pembangunan Fasilitas Pengolahan dan Pemurnian Komoditas Nikel oleh PT Virtue Dragon Nickel Industry di Konawe, Sultra;
  • Program Pembangunan Smelter - Pembangunan Fasilitas Pengolahan dan Pemurnian Komoditas Nikel Terintegrasi dengan Penambangan: Smelter PT Kolaka Nikel Indonesia dan Tambang PT Vale Indonesia Blok Pomala di Kolaka, Sultra.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Libur Panjang Waisak Berakhir, 156.347 Kendaraan Kembali ke Jabotabek

Libur Panjang Waisak Berakhir, 156.347 Kendaraan Kembali ke Jabotabek

Berita
Lalin Meningkat, 58.099 Kendaraan Lintas Tol Bali Mandara

Lalin Meningkat, 58.099 Kendaraan Lintas Tol Bali Mandara

Berita
Cara Tepat Membersihkan Peralatan Stainless Steel di Dapur

Cara Tepat Membersihkan Peralatan Stainless Steel di Dapur

Interior
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Sumba Barat Daya: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Sumba Barat Daya: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Sumba Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Sumba Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Sumba Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Sumba Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Kupang: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Kupang: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Kupang: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Kupang: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Rote Ndao: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Rote Ndao: Pilihan Ekonomis

Perumahan
[POPULER PROPERTI] Pengguna Jalan Tol Wajib Daftar Aplikasi MLFF Cantas

[POPULER PROPERTI] Pengguna Jalan Tol Wajib Daftar Aplikasi MLFF Cantas

Berita
Ternyata, Alat Ini Bisa Bikin Bau Selokan di Rumah Hilang Seketika

Ternyata, Alat Ini Bisa Bikin Bau Selokan di Rumah Hilang Seketika

Umum
Jika Masa Konsesi Berakhir, Jalan Tol Dikelola Siapa?

Jika Masa Konsesi Berakhir, Jalan Tol Dikelola Siapa?

Berita
Ketahui, Dua Cara Terbaik Fengsui Bikin Tidur Nyenyak

Ketahui, Dua Cara Terbaik Fengsui Bikin Tidur Nyenyak

Interior
Lagi, Pasar Modern Paramount Raih Predikat Pasar Percontohan Tangsel

Lagi, Pasar Modern Paramount Raih Predikat Pasar Percontohan Tangsel

Fasilitas
KEK di Indonesia Ada Berapa? Ini Jawabannya

KEK di Indonesia Ada Berapa? Ini Jawabannya

Berita
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com