Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Teringat Mendiang Suami, Intan RJ Selalu Tutup Telinga Tiap Dengar Sirine Ambulans

Kompas.com - 17/07/2021, 16:15 WIB
Vincentius Mario,
Dian Maharani

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Artis sinetron dan penyanyi Intan Rizky Jaenab, atau Intan RJ, mengaku memilki trauma tersendiri saat mendengar suara sirine ambulans.

Sebab, suara tersebut mengingatkannya pada momen-momen suami jatuh sakit hingga meninggal dunia.

Hal itu Intan ceritakan saat berbincang bersama Maia Estianty.

Baca juga: Ada Trauma Sejak Suami Meninggal Dunia, Intan RJ Sampai Datangi Psikolog

"Masih (trauma) banget, bahkan sampai tadi mau ke tempat bunda itu banyak banget kan ambulans, aku lempar handphone dan tutup kuping. Terus pas chatting sama temanku kayak aku blank, lupa seketika," ujar Intan dikutip Kompas.com dari kanal YouTube MAIA ALELDUL TV, Sabtu (17/7/2021).

Untuk menyasatinya, penyanyi berusia 36 tahun ini selalu menggunakan airpods dengan fitur kedap suara ketika ambulans lewat.

"Aku pas dengar ambulans kalau nyetir sendiri pakai airpods, pakai menu yang kedap gitu. Kalau disetirin aku tutup kuping," lanjutnya.

Baca juga: Profil Intan RJ, Penyanyi yang Kerap Disamakan dengan Nike Ardilla

Pelantun "Cerita yang Baru" ini mengakui bahwa ambulans memang masih menyimpan memori pahitnya tentang suami.

"Suami dateng pas sakit, diangkat pakai ambulans. Begitu pulang, pakai ambulans juga tapi bukan dalam kondisi sehat tapi jenazahnya," tutur Intan.

"Masih menyisakan trauma banget. Jadi kesal aja sama suara ambulans itu sampai hari ini," lanjutnya.

Suami Intan, Wahyu Indra Utama, diketahui meninggal dunia pada 14 Maret 2020 lalu.

Sebelum mengembuskan napas terakhir, suami Intan RJ sempat koma setelah selama kurang lebih seminggu dirawat di RS MMC akibat infeksi paru-paru.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Avenged Sevenfold Tunaikan Janji Nostalgia Anak Warnet dalam Konser di Jakarta

Avenged Sevenfold Tunaikan Janji Nostalgia Anak Warnet dalam Konser di Jakarta

Musik
Pilih Indonesia Jadi Satu-satunya Negara di Asia untuk Tur, Avenged Sevenfold: Penontonnya Selalu Paling Banyak

Pilih Indonesia Jadi Satu-satunya Negara di Asia untuk Tur, Avenged Sevenfold: Penontonnya Selalu Paling Banyak

Musik
Tutup Konser di Jakarta, Min Hyuk CNBLUE : Butuh Waktu Lama Bertemu Kalian

Tutup Konser di Jakarta, Min Hyuk CNBLUE : Butuh Waktu Lama Bertemu Kalian

K-Wave
Konser di GBK, Avenged Sevenfold: Jakarta, Lama Kita Tak Bersua

Konser di GBK, Avenged Sevenfold: Jakarta, Lama Kita Tak Bersua

Musik
Mahalini Gemetar Disambut Banyak Penonton di Java Jazz Festival 2024

Mahalini Gemetar Disambut Banyak Penonton di Java Jazz Festival 2024

Musik
Antrean Panjang Mengular karena Laufey di Java Jazz Festival 2024

Antrean Panjang Mengular karena Laufey di Java Jazz Festival 2024

Musik
Bukan Rizky Febian, Mahalini Ajak Teddy Adhitya dan Adrian Khalif di Java Jazz Festival 2024

Bukan Rizky Febian, Mahalini Ajak Teddy Adhitya dan Adrian Khalif di Java Jazz Festival 2024

Musik
MLDSPOT Stage Bus Jadi Panggung Nostalgia Ananda Badudu

MLDSPOT Stage Bus Jadi Panggung Nostalgia Ananda Badudu

Musik
CNBLUE Sapa Penggemar di Jakarta Setelah 7 Tahun, Yong Hwa: Menyala Abangku

CNBLUE Sapa Penggemar di Jakarta Setelah 7 Tahun, Yong Hwa: Menyala Abangku

K-Wave
Tiket Fanmeeting Byeon Woo Seok di Jakarta Ludes Terjual

Tiket Fanmeeting Byeon Woo Seok di Jakarta Ludes Terjual

K-Wave
Sutradara Ungkap Adegan Tersulit dari Film How to Make Millions Before Grandma Dies

Sutradara Ungkap Adegan Tersulit dari Film How to Make Millions Before Grandma Dies

Film
Pat Boonnitipa Sempat Kebingungan Mencari Pemeran Amah di How to Make Millions Before Grandma Dies

Pat Boonnitipa Sempat Kebingungan Mencari Pemeran Amah di How to Make Millions Before Grandma Dies

Film
Konser Avenged Sevenfold di Jakarta, Matt Shadows Janji Bakal Bawakan Lagu Dear God

Konser Avenged Sevenfold di Jakarta, Matt Shadows Janji Bakal Bawakan Lagu Dear God

Musik
Kembali ke Marvel lewat Deadpool & Wolverine, Hugh Jackman Sempat Dinasihati

Kembali ke Marvel lewat Deadpool & Wolverine, Hugh Jackman Sempat Dinasihati

Film
Selamat, Millie Bobby Brown dan Jake Bongiovi Resmi Menikah

Selamat, Millie Bobby Brown dan Jake Bongiovi Resmi Menikah

Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com