Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 08/12/2022, 09:29 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Sumber The Kitchn

JAKARTA, KOMPAS.com - Ketel atau teko air sangat penting untuk memanaskan air untuk menyeduh teh atau kopi. Akan tetapi, banyak di antara kita mengabaikan rutinitas membersihkan teko air.

Perbedaan antara teko air yang bersih dan kotor sebenarnya bisa memengaruhi rasa teh atau kopi. Oleh sebab itu, penting untuk mengetahui tanda-tanda teko air harus dibersihkan.

Dikutip dari The Kitchn, Kamis (8/12/2022), berikut tanda-tanda teko air harus dibersihkan dan cara membersihkan teko air.

Baca juga: Cara Membersihkan Noda Minyak pada Tungku Kompor Gas

Ilustrasi ketel, teko air. PEXELS/MARCELO CHAGAS Ilustrasi ketel, teko air.

1. Teh atau kopi rasanya tidak enak

Konsistensi kental dan rasa teh atau kopi yang khas mungkin telah menyamarkan kondisi teko air yang kotor. Tapi, secara umum, selalu waspadai rasa yang sedikit asam.

2. Ada penumpukan mineral berwarna putih

Jika Anda melihat ada kerak putih di teko air, itu
adalah penumpukan kerak atau residu dari air sadah.

Anda akan menemukan bahwa itu biasanya melapisi bagian bawah dan dinding bagian dalam teko saat air mendidih dan meninggalkan penumpukan, menurut Sarah McAllister, pakar kebersihan dan pendiri GoCleanCo.

3. Ada karat di teko air

Jika Anda terbiasa membiarkan teko air penuh, atau bahkan jika hanya ada sedikit air di bagian bawah, kemungkinan besar Anda menciptakan lingkungan yang sempurna untuk karat.

Baca juga: Cara Membersihkan dan Merawat Panci Stainless Steel

Meskipun meminum air dari teko yang berkarat tidak berbahaya, hal itu dapat memengaruhi rasa minuman dan tampilan teko.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Cara Membersihkan Wajan Stainless Steel yang Gosong

5 Cara Membersihkan Wajan Stainless Steel yang Gosong

Do it your self
Cara Menanam Tanaman Herbal di Pot agar Tumbuh Subur

Cara Menanam Tanaman Herbal di Pot agar Tumbuh Subur

Pets & Garden
Cara Membersihkan Dispenser Air, Bebas Lumut dan Bau

Cara Membersihkan Dispenser Air, Bebas Lumut dan Bau

Home Appliances
4 Hama Serangga Penyebab Daun Kemangi Berlubang dan Cara Mengatasinya

4 Hama Serangga Penyebab Daun Kemangi Berlubang dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
3 Cara Menghilangkan Noda Stabilo dari Pakaian

3 Cara Menghilangkan Noda Stabilo dari Pakaian

Do it your self
7 Cara Membasmi Lalat Buah dari Rumah

7 Cara Membasmi Lalat Buah dari Rumah

Housing
4 Barang yang Seharusnya Tidak Diletakkan di Beranda Rumah

4 Barang yang Seharusnya Tidak Diletakkan di Beranda Rumah

Decor
Cara Mengatasi Noda Air Sadah pada Pakaian

Cara Mengatasi Noda Air Sadah pada Pakaian

Housing
Cara Menanam dan Merawat Bunga Matahari di Tanah dan Pot

Cara Menanam dan Merawat Bunga Matahari di Tanah dan Pot

Pets & Garden
6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

Housing
5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

Do it your self
7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

Pets & Garden
9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

Pets & Garden
7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

Home Appliances
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com