Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER GLOBAL] Penyebab Japan Airlines Tabrakan | Pangeran Mateen Akan Nikahi Anisha

Kompas.com - 05/01/2024, 05:25 WIB
Irawan Sapto Adhi

Penulis

KOMPAS.com – Berita terungkapnya penyebab pesawat Japan Airlines bertabrakan dan terbakar memuncaki daftar Populer Global kali ini.

Di bawahnya, ada berita tentang Pangeran Abdul Mateen dari Brunei Darussalam mengunggah foto bersama calon istrinya jelang pernikahan mereka pekan depan.

Berita di kanal Global Kompas.com yang paling banyak dibaca selanjutnya, yakni terkait Rusia-Ukraina telah melakukan pertukaran tawanan terbesar sejak perang dimulai pada 22 Februari 2022 lalu.

Baca juga: [POPULER GLOBAL] Cara Evakuasi Japan Airlines | Houthi Sasar Kapal Komersial

Untuk lebih lengkapnya, berikut rangkuman daftar Populer Global edisi Kamis (4/1/2024) hingga Jumat (5/1/2024) pagi yang dapat Anda simak:

1. Penyebab Japan Airlines Tabrakan dan Terbakar Akhirnya Terungkap

Penyebab Japan Airlines bertabrakan dan terbakar di landasan pacu Bandara Haneda, Tokyo, pada Selasa (2/1/2024) akhirnya terungkap.

Kementerian Transportasi Jepang pada Rabu (3/1/2024) merilis transkrip komunikasi antara menara pengontrol lalu lintas udara Bandara Haneda dengan pesawat Japan Airlines dan pesawat Penjaga Pantai Jepang yang terlibat dalam kecelakaan.

Nah, menurut transkrip resmi komunikasi kontrol lalu lintas tersebut, pesawat Penjaga Pantai Jepang itu ternyata belum diizinkan untuk lepas landas.

Baca penjelasan selengkapnya di sini

2. Akan Menikah, Pangeran Mateen dari Brunei Unggah Foto bareng Calon Istrinya

Pangeran Abdul Mateen dari Brunei pada Senin (1/1/2024) mengunggah foto bersama calon istrinya, Anisha Isa Kalebic, di Instagram menjelang pernikahan mereka pekan depan.

Putra Sultan Hassanal Bolkiah yang berusia 32 tahun itu mengunggah foto dirinya bersama tunangan untuk kali pertama, beberapa hari sebelum acara pernikahan mereka yang berlangsung sepuluh hari.

"Semoga yang terbaik untukmu di 2024," tulis Pangeran Mateen di caption fotonya.

Jadwal mereka akan menikah bisa disimak di sini

Baca juga: [POPULER GLOBAL] Japan Airlines Terbakar | 379 Penumpang Selamat

3. Rusia-Ukraina Lakukan Pertukaran Tawanan Terbesar dalam Perang

Rusia dan Ukraina pada Rabu (3/1/2024) melakukan pertukaran masing-masing lebih dari 200 tawanan perang.

Pihak berwenang mengatakan, ini adalah pertukaran tawanan terbesar dalam perang Rusia-Ukraina sejauh ini.

Baik Rusia dan Ukraina sudah melakukan puluhan pertukaran tawanan sejak perang pecah pada 2022, tetapi prosesnya terhenti pada paruh kedua 2023. 

Halaman Berikutnya
Halaman:

Terkini Lainnya

Menlu Turkiye Akan Kunjungi Arab Saudi untuk Bahas Gencatan Senjata di Gaza

Menlu Turkiye Akan Kunjungi Arab Saudi untuk Bahas Gencatan Senjata di Gaza

Global
Vatikan dan Vietnam Akan Menjalin Hubungan Diplomatik Penuh

Vatikan dan Vietnam Akan Menjalin Hubungan Diplomatik Penuh

Internasional
New York Kembalikan 30 Artefak yang Dijarah ke Indonesia dan Kamboja

New York Kembalikan 30 Artefak yang Dijarah ke Indonesia dan Kamboja

Global
Salah Bayar Makanan Rp 24 Juta, Pria Ini Kesal Restoran Baru Bisa Kembalikan 2 Minggu Lagi

Salah Bayar Makanan Rp 24 Juta, Pria Ini Kesal Restoran Baru Bisa Kembalikan 2 Minggu Lagi

Global
Saat Jangkrik, Tonggeret, dan Cacing Jadi Camilan di Museum Serangga Amerika...

Saat Jangkrik, Tonggeret, dan Cacing Jadi Camilan di Museum Serangga Amerika...

Global
Butuh 14 Tahun untuk Bersihkan Puing-puing di Gaza akibat Serangan Israel...

Butuh 14 Tahun untuk Bersihkan Puing-puing di Gaza akibat Serangan Israel...

Global
Arab Saudi Imbau Warga Waspadai Penipuan Visa Haji Palsu

Arab Saudi Imbau Warga Waspadai Penipuan Visa Haji Palsu

Global
China Beri Subsidi Rp 22,8 Juta ke Warga yang Mau Tukar Mobil Lama ke Baru

China Beri Subsidi Rp 22,8 Juta ke Warga yang Mau Tukar Mobil Lama ke Baru

Global
Atlet Palestina Bakal Diundang ke Olimpiade Paris 2024

Atlet Palestina Bakal Diundang ke Olimpiade Paris 2024

Global
Rangkuman Hari Ke-793 Serangan Rusia ke Ukraina: Serangan Jalur Kereta Api | Risiko Bencana Radiasi Nuklir

Rangkuman Hari Ke-793 Serangan Rusia ke Ukraina: Serangan Jalur Kereta Api | Risiko Bencana Radiasi Nuklir

Global
Hamas Pelajari Proposal Gencatan Senjata Baru dari Israel

Hamas Pelajari Proposal Gencatan Senjata Baru dari Israel

Global
Rektor Universitas Columbia Dikecam atas Tindakan Keras Polisi pada Pedemo

Rektor Universitas Columbia Dikecam atas Tindakan Keras Polisi pada Pedemo

Global
China Jadi Tuan Rumah Perundingan Persatuan Palestina bagi Hamas-Fatah

China Jadi Tuan Rumah Perundingan Persatuan Palestina bagi Hamas-Fatah

Global
Mahasiswa Paris Akhiri Demo Perang Gaza Usai Bentrokan di Jalanan

Mahasiswa Paris Akhiri Demo Perang Gaza Usai Bentrokan di Jalanan

Global
Perempuan Ini Bawa 2 Kg Kokain di Rambut Palsunya

Perempuan Ini Bawa 2 Kg Kokain di Rambut Palsunya

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com