Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Martti Ahtisaari Meninggal Dunia, Peraih Nobel Perdamaian yang Punya Andil di Aceh

Kompas.com - 16/10/2023, 21:58 WIB
Irawan Sapto Adhi

Penulis

HELSINKI, KOMPAS.com - Martti Ahtisaari meninggal dunia pada Senin (16/10/2023) di usia 86 tahun.

Dia adalah mantan presiden Finlandia dan perantara perdamaian global yang dianugerahi Hadiah Nobel Perdamaian pada 2008 atas karyanya dalam menyelesaikan konflik internasional.

Yayasan yang ia dirikan untuk mencegah dan menyelesaikan konflik kekerasan mengatakan ia meninggal dunia pada Senin.

Baca juga: Fasilitator Perdamaian Aceh Martti Ahtisaari Meninggal Dunia

 

Pernyataan dari yayasan itu menyebutkan bahwa mereka “sangat sedih karena kehilangan pendiri dan ketua dewannya”.

Pada 2021, yayasan mengumumkan bahwa Ahtisaari menderita penyakit Alzheimer’s stadium lanjut.

Pencapaian Martti Ahtisaari

Di antara pencapaiannya yang paling menonjol adalah Ahtisaari membantu tercapainya perjanjian perdamaian yang terkait dengan penarikan mundur pasukan Serbia dari Kosovo pada akhir 1990-an, upaya Namibia untuk merdeka pada 1980-an, dan otonomi provinsi Aceh pada 2005.

Dia juga terlibat dalam proses perdamaian Irlandia Utara pada akhir 1990-an, dengan tugas memantau proses perlucutan senjata kelompok teroris IRA.

Sewaktu Komite Nobel Perdamaian Norwegia memilih Ahtisaari pada Oktober 2008 sebagai peraih penghargaan itu, komite memujinya “atas upaya-upaya pentingnya, di beberapa benua dan selama lebih dari tiga dekade, untuk menyelesaikan berbagai konflik internasional”.

Martti Ahtisaari pernah menjadi presiden Finlandia untuk satu masa jabatan enam tahun dari 1994 hingga 2000.

Baca juga: Martti Ahtisaari Meninggal Dunia, Pemprov Aceh Turut Berduka

Ia kemudian mendirikan Crisis Management Initiative (Prakarsa Penanggulangan Krisis) yang berbasis di Helsinki, yang bertujuan untuk mencegah dan menyelesaikan berbagai konflik kekerasan melalui dialog informal dan mediasi. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Korea Utara Tuduh AS Politisasi Masalah HAM

Korea Utara Tuduh AS Politisasi Masalah HAM

Global
Rangkuman Hari Ke-794 Serangan Rusia ke Ukraina: Warga Latvia Diminta Siapkan Tempat Berlindung | IOC Bicara Rusia dan Israel

Rangkuman Hari Ke-794 Serangan Rusia ke Ukraina: Warga Latvia Diminta Siapkan Tempat Berlindung | IOC Bicara Rusia dan Israel

Global
 Hubungan Sesama Jenis di Irak Dapat Dihukum 15 Tahun Penjara

Hubungan Sesama Jenis di Irak Dapat Dihukum 15 Tahun Penjara

Global
Video Detik-detik Sopir Mobil Gagalkan Penjabretan di Pinggir Jalan, Pepet Motor Pelaku

Video Detik-detik Sopir Mobil Gagalkan Penjabretan di Pinggir Jalan, Pepet Motor Pelaku

Global
Afrika Selatan Peringati 30 Tahun Apartheid, Kemiskinan Masih Jadi Isu Utama

Afrika Selatan Peringati 30 Tahun Apartheid, Kemiskinan Masih Jadi Isu Utama

Global
Polisi Bubarkan Perkemahan dan Tangkap 192 Demonstran Pro-Palestina di 3 Kampus AS

Polisi Bubarkan Perkemahan dan Tangkap 192 Demonstran Pro-Palestina di 3 Kampus AS

Global
[UNIK GLOBAL] Perempuan 60 Tahun Menang Miss Buenos Aires | Diagnosis Penyakit 'Otak Cinta'

[UNIK GLOBAL] Perempuan 60 Tahun Menang Miss Buenos Aires | Diagnosis Penyakit "Otak Cinta"

Global
Hamas Rilis Video 2 Sandera yang Desak Pemerintah Israel Capai Kesepakatan

Hamas Rilis Video 2 Sandera yang Desak Pemerintah Israel Capai Kesepakatan

Global
Hezbollah Tembakkan Peluru Kendali ke Israel

Hezbollah Tembakkan Peluru Kendali ke Israel

Global
Menlu Turkiye Akan Kunjungi Arab Saudi untuk Bahas Gencatan Senjata di Gaza

Menlu Turkiye Akan Kunjungi Arab Saudi untuk Bahas Gencatan Senjata di Gaza

Global
Vatikan dan Vietnam Akan Menjalin Hubungan Diplomatik Penuh

Vatikan dan Vietnam Akan Menjalin Hubungan Diplomatik Penuh

Internasional
New York Kembalikan 30 Artefak yang Dijarah ke Indonesia dan Kamboja

New York Kembalikan 30 Artefak yang Dijarah ke Indonesia dan Kamboja

Global
Salah Bayar Makanan Rp 24 Juta, Pria Ini Kesal Restoran Baru Bisa Kembalikan 2 Minggu Lagi

Salah Bayar Makanan Rp 24 Juta, Pria Ini Kesal Restoran Baru Bisa Kembalikan 2 Minggu Lagi

Global
Saat Jangkrik, Tonggeret, dan Cacing Jadi Camilan di Museum Serangga Amerika...

Saat Jangkrik, Tonggeret, dan Cacing Jadi Camilan di Museum Serangga Amerika...

Global
Butuh 14 Tahun untuk Bersihkan Puing-puing di Gaza akibat Serangan Israel...

Butuh 14 Tahun untuk Bersihkan Puing-puing di Gaza akibat Serangan Israel...

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com