Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Resep Korean Banana Milk, Praktis Cuma Pakai 1 Pisang

Kompas.com - 20/05/2024, 20:10 WIB
Ni Nyoman Wira Widyanti

Penulis

KOMPAS.com - Susu pisang ala Korea atau Korean banana milk sempat populer di Indonesia beberapa waktu lalu. Rasanya yang manis dan creamy membuatnya pas diminum di segala suasana, termasuk saat sarapan.

Untuk resep Korean banana milk ini, kamu hanya membutuhkan satu pisang karena diperuntukkan untuk satu gelas. Bahan-bahan lainnya adalah sirup maple, susu, air, dan vanili.

Simak resep dan cara membuat Korean banana milk berikut ini, dikutip dari laman All Recipes, Senin (20/5/2024):

Baca juga:

Resep Korean banana milk

Bahan:

  • 1 buah pisang
  • 250 ml susu
  • 250 ml air dingin
  • 1 sdm sirup maple
  • 1 sdt vanili
  • es batu secukupnya (opsional)

Cara membuat Korean banana milk

  1. Campurkan pisang, susu, air, sirup maple, dan vanili di blender. Blender sampai halus.
  2. Masukkan es batu ke gelas, tuang campuran susu pisang. Sajikan.

Baca juga:

 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by Foodplace (@my.foodplace)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com