Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

15 Prodi Undip dengan Daya Tampung Terbanyak di SNBP 2024

Kompas.com - 17/02/2024, 06:30 WIB
Sania Mashabi,
Dian Ihsan

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Universitas Diponegoro (Undip) memiliki 15 program studi (Prodi) dengan daya tampung terbanyak pada SNBP 2024.

 

Setidaknya ada 66 prodi yang dibuka Undip pada SNBP 2024.

Baca juga: UI Buka Kuota 2.105 Mahasiswa Baru pada SNBP 2024

Dikutip dari laman resmi SNPMB BPPP, sebanyak 66 prodi di Undip itu terdiri dari 55 untuk jenjang Sarjana (S1), sedangkan sisanya untuk Sarjana Terapan atau D3.

Jika berminat masuk Undip, maka bisa mempertimbangkan prodi dengan daya tampung besar di Undip.

Memilih prodi berdaya tampung besar akan meningkatkan peluang kamu untuk bisa diterima di Undip Semarang.

Setidaknya ada 15 prodi dengan daya tampung terbanyak pada SNBP 2024. Berikut prodi di Undip dengan daya tampung terbanyak pada SNBP 2024, seperti dikutip Kompas.com dari laman SNPMB BPPP:

1. Hukum: 184.

2. Akuntansi Perpajakan D3: 86.

3. Psikologi: 82.

4. Manajemen: 78.

5. Akuntansi: 78.

6. Peternakan: 70.

7. Kedokteran: 62.

8. Ekonomi: 56.

9. Keperawatan: 54.

Halaman Berikutnya
Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com