Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Makanan Terbaik 2023 Versi Taste Atlas, Ada Batagor dan Pecel

Kompas.com - 01/01/2024, 11:00 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Taste Atlas merilis daftar makanan dari berbagai kategori yang memenangkan penghargaan Makanan Terbaik atau Best Foods di Taste Atlas Awards 2023/2024.

Seperti diketahui, Taste Atlas merupakan media berisi ensiklopedia rasa, hidangan tradisional dunia, bahan-bahan lokal, dan restoran otentik dari berbagai negara di dunia.

Dalam penghargaan Makanan Terbaik ini, terdapat 10.927 hidangan serta 6.119 produk dan bahan makanan yang dikatalogkan.

Sementara ranking diberikan oleh warganet pengikut Taste Atlas berdasarkan penilaian terhadap hidangan dan produk makanan tersebut.

Sebanyak enam jenis makanan asal Indonesia masuk ke beberapa kategori Makanan Terbaik 2023 menurut TasteAtlas.

Lalu, apa saja makanan tersebut?

Baca juga: 8 Kota di Indonesia yang Punya Makanan Terbaik Dunia Versi Taste Atlas


Makanan terbaik 2023 Taste Atlas

Dikutip dari situs resminya, Taste Atlas mengelompokkan makanan berbagai negara dalam puluhan kategori Makanan Terbaik.

Ini termasuk sup, salad, camilan, saus, jajanan kaki lima, hingga makanan berbahan dasar ikan dan makanan laut lainnya.

Berikut daftar kategori Makanan Terbaik 2023 versi Taste Atlas dan makanan pemenangnya yang berasal dari Indonesia.

Sup terbaik

Rawon asal Indonesia menjadi makanan terbaik keempat selama 2023 dalam kategori sup menurut Taste Atlas.

Rawon dikalahkan oleh bori-bori makanan khas Paraguay. Sup ini berisi daging, pangsit, keju, dan sayuran.

Adapun kelima sup terbaik dalam kategori ini terdiri dari bori-bori (Paraguay), gallina pinta (Italia), hot pot (Taiwan), dan tom kha gai (Thailand).

Salad terbaik

Ilustrasi nasi pecel. DOK.SHUTTERSTOCK/Ariyani Tedjo Ilustrasi nasi pecel.
Pecel ditempatkan sebagai juara kedua dalam salad terbaik 2023 versi Taste Atlas. Sementara di posisi satu ada dakos (Yunani).

Salad lain yang juga ada di ranking ini yakni mechoui a salad (Tunisia), horiatiki salata (Yunani), dan shopska salata (Bulgaria).

Makanan ikan terbaik

Pempek berada di posisi ketiga dalam penghargaan nominasi makanan ikan terbaik 2023.

Halaman:

Terkini Lainnya

Teka-teki Penguntitan Jampidsus yang Belum Terjawab dan Kemunculan Drone di Atas Gedung Kejagung

Teka-teki Penguntitan Jampidsus yang Belum Terjawab dan Kemunculan Drone di Atas Gedung Kejagung

Tren
Viral Video Sekuriti Plaza Indonesia Disebut Pukuli Anjing Penjaga, Ini Kata Pengelola dan Polisi

Viral Video Sekuriti Plaza Indonesia Disebut Pukuli Anjing Penjaga, Ini Kata Pengelola dan Polisi

Tren
Tiket KA Blambangan Ekspres Keberangkatan mulai 18 Juni 2024 Belum Bisa Dipesan, Ini Alasannya

Tiket KA Blambangan Ekspres Keberangkatan mulai 18 Juni 2024 Belum Bisa Dipesan, Ini Alasannya

Tren
Panglima Sebut TNI Bukan Lagi Dwifungsi tapi Multifungsi ABRI, Apa Itu?

Panglima Sebut TNI Bukan Lagi Dwifungsi tapi Multifungsi ABRI, Apa Itu?

Tren
Beredar Uang Rupiah dengan Cap Satria Piningit, Bolehkah untuk Bertransaksi?

Beredar Uang Rupiah dengan Cap Satria Piningit, Bolehkah untuk Bertransaksi?

Tren
Laporan BPK: BUMN Indofarma Terjerat Pinjol, Ada Indikasi 'Fraud'

Laporan BPK: BUMN Indofarma Terjerat Pinjol, Ada Indikasi "Fraud"

Tren
5 Perempuan Pertama di Dunia yang Menjadi Kepala Negara, Siapa Saja?

5 Perempuan Pertama di Dunia yang Menjadi Kepala Negara, Siapa Saja?

Tren
Bingungnya Keluarga Vina, Dulu Minim Saksi, Kini Banyak Bermunculan

Bingungnya Keluarga Vina, Dulu Minim Saksi, Kini Banyak Bermunculan

Tren
Profil Gudfan Arif, Bendahara Umum PBNU yang Bakal Pimpin Perusahaan Tambang NU

Profil Gudfan Arif, Bendahara Umum PBNU yang Bakal Pimpin Perusahaan Tambang NU

Tren
Media Asing Soroti Jejak Wanita Penjaga Hutan di Aceh, Pakai Keramahan untuk Cegah Deforestasi

Media Asing Soroti Jejak Wanita Penjaga Hutan di Aceh, Pakai Keramahan untuk Cegah Deforestasi

Tren
Sidang Isbat Idul Adha 2024: Link, Susunan Acara, dan Lokasi Pemantauan Hilal

Sidang Isbat Idul Adha 2024: Link, Susunan Acara, dan Lokasi Pemantauan Hilal

Tren
Arab Saudi Umumkan Idul Adha 16 Juni 2024, Indonesia Kapan?

Arab Saudi Umumkan Idul Adha 16 Juni 2024, Indonesia Kapan?

Tren
Cara Daftar Program Rehab BPJS Kesehatan, Berikut Syarat dan Prosedurnya

Cara Daftar Program Rehab BPJS Kesehatan, Berikut Syarat dan Prosedurnya

Tren
Media Asing Soroti Kekalahan Beruntun Indonesia atas Irak

Media Asing Soroti Kekalahan Beruntun Indonesia atas Irak

Tren
LINK Live Streaming Sidang Isbat Idul Adha 2024

LINK Live Streaming Sidang Isbat Idul Adha 2024

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com