Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Membuat Kartu dan Ucapan Selamat Natal 2023, Cukup Pakai Ponsel

Kompas.com - 23/12/2023, 21:30 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Umat Kristiani di seluruh Indonesia akan merayakan Natal pada Senin (25/12/2023).

Natal adalah peringatan lahirnya Yesus Kristus di Betlehem pada 2000 tahun yang lalu.

Natal biasanya dirayakan dengan kebaktian atau misa di gereja bersama keluarga, pasangan, maupun keluarga.

Di sisi lain, Natal juga bisa dirayakan dengan membagikan kartu beserta ucapan selamat Natal.

Baca juga: Kisah Sinterklas Berpakaian Merah dari Iklan Coca-Cola, Benarkah?

Cara membuat kartu ucapan Natal 2023

Agar Natal terasa bermakna, Anda bisa membuat lalu membagikan kartu ucapan Natal kepada sosok terdekat.

Kartu ucapan Natal dapat dikirimkan melalui WhatsApp atau diunggah ke media sosial.

Berikut cara membuat kartu ucapan Natal:

  • Unduh aplikasi Canva melalui App Store atau Google Play Store
  • Jika sudah, masuk ke aplikasi lalu buat akun jika belum memiliki atau langsung login dengan email yang sudah didaftarkan
  • Ketikkan "Kartu Natal", "Kartu Ucapan Natal", "Selamat Natal", "Natal", atau kata kunci lainnya yang terkait dengan Natal
  • Pilih salah satu desain kartu ucapan selamat Natal yang diinginkan. Perhatikan format desain karena Canva menyediakan berbagai template, mulai dari story Instagram, unggahan X, post Facebook, maupun post Instagram
  • Jika sudah, lakukan penyesuaian bila ingin mengubah kalimat ucapan selamat Natal, foto, ilustrasi, atau warna
  • Klik "+" untuk menambahkan foto, teks, atau ilustrasi lainnya
  • Unduh kartu ucapan selamat Natal dengan cara mengklik tombol panah ke bawah pada pojok kanan atas layar ponsel
  • Tunggu beberapa saat sampai proses mengunduh selesai
  • Buka galeri, dokumen, file, atau berkas untuk mencari kartu ucapan selamat Natal yang sudah diunduh
  • Bagikan ke WhatsApp atau media sosial.

Baca juga: Ini Perbedaan Sinterklas dan Santa Claus, Jangan Salah Sebut!

Contoh ucapan selamat Natal 2023

Agar kartu ucapan selamat Natal terasa lebih bermakna, Anda bisa menambahkan kalimat spesial kepada orang yang ingin dituju.

Dilansir dari Kontan, Jumat (22/12/2023), berikut ucapan selamat Natal 2023:

  • May the sparkle and joy of Christmas fill your heart. I wish you a season filled with happiness and merry-making. Merry Christmas to you and your family
  • Merry Christmas dear friends, may you feel all the love on this special day
  • To a joyful present, a well-remembered past and blessed future. Hope you have a Merry Christmas and a Happy New Year
  • Have a Merry Christmas! May this festive season sparkle and shine, may all of your wishes and dreams come true, and may you feel this happiness all year round. Merry Christmas!
  • Your friendship and love are the best gift I've ever received. On this joyous occasion, I send all my love your way. Merry Christmas
  • Merry Christmas to you and your family. I wish you all the unconditional love of God in all the dreams of your heart and everyday prayer
  • I hope this season fills you with faith, renewed hope and good health that will last you a lifetime. Have a Merry Christmas!
  • The gift of love, the gift of peace, and the gift of happiness. May all these be yours on this joyous occasion. Merry Christmas!
  • May this festive season bring all the success, joy and peace for you. May you achieve what you aimed for in life. A blessed and Merry Christmas to you and your family
  • Let the magic of love brighten our smiles and enlighten our souls. Merry Christmas to the loveliest person I know.

Baca juga: Santa Claus Bukan Lagi Sinterklas

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Manfaat Buah dan Sayur Berdasar Warnanya, Merah Bisa Cegah Kolesterol Tinggi

Manfaat Buah dan Sayur Berdasar Warnanya, Merah Bisa Cegah Kolesterol Tinggi

Tren
16 Negara yang Lolos Berlaga di Sepak Bola Olimpiade Paris 2024, Termasuk Guinea

16 Negara yang Lolos Berlaga di Sepak Bola Olimpiade Paris 2024, Termasuk Guinea

Tren
Duduk Perkara Rektor Unri Polisikan Mahasiswa yang Protes UKT, Berakhir Cabut Laporan

Duduk Perkara Rektor Unri Polisikan Mahasiswa yang Protes UKT, Berakhir Cabut Laporan

Tren
Jarang Diketahui, Ini 9 Manfaat Jalan Kaki Tanpa Alas Kaki di Pagi Hari

Jarang Diketahui, Ini 9 Manfaat Jalan Kaki Tanpa Alas Kaki di Pagi Hari

Tren
Muncul Fenomena ASI Bubuk, IDAI Buka Suara

Muncul Fenomena ASI Bubuk, IDAI Buka Suara

Tren
Ramai soal ASI Bubuk, Amankah Dikonsumsi Bayi?

Ramai soal ASI Bubuk, Amankah Dikonsumsi Bayi?

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang 10-11 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang 10-11 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Pertandingan Indonesia Vs Guinea | Wacana Pembongkaran Separator Ring Road Yogyakarta

[POPULER TREN] Pertandingan Indonesia Vs Guinea | Wacana Pembongkaran Separator Ring Road Yogyakarta

Tren
Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Tren
Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Tren
Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Tren
Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Tren
Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Tren
Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Tren
Cerita Rombongan Siswa SD 'Study Tour' Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Cerita Rombongan Siswa SD "Study Tour" Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com