Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

9 Hal yang Dirasakan Tubuh jika Kurang Minum Air Putih, Jangan Diremehkan!

Kompas.com - 21/09/2023, 14:30 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

4. Mengalami heatstroke

Heatstroke juga bisa disebabkan oleh kurangnya minum air yang membuat tubuh mengalami dehidrasi.

Risiko terkena heatstroke dapat meningkat apabila orang berada di lingkungan yang lembap dan panas.

Heatstroke ditandai dengan perasaan panas dan kering pada kulit dan tingginya suhu tubuh.

Jika kedua tanda tersebut muncul, orang sebaiknya segera meminum air atau cairan lain dan mendapat perawatan lebih lanjut.

Baca juga: Berapa Banyak Air Putih yang Perlu Diminum Setelah Berolahraga?

5. Mengalami sembelit

Air tidak hanya berguna untuk melumasi sendi dan jaringan, tapi juga membantu melancarkan pencernaan.

Bila asupan air kurang, proses pencernaan menjadi melambat yang berpengaruh pada proses keluarnya kotoran atau feses.

Kondisi tersebut menyebabkan kotoran sulit dikeluarkan dan menjadi keras seiring berjalannya waktu.

Baca juga: Bisa Memicu Efek Negatif, Hindari Minum Air Putih di Waktu-waktu Ini

6. Detak jantung meningkat

Detak jantung biasanya meningkat ketika orang melakukan aktivitas berintensitas tinggi, seperti berlari, bersepeda, atau berenang.

Tapi, masih ada faktor lain yang menyebabkan detak jantung bertambah cepat, yaitu kurang minum air putih.

Hal tersebut dapat terjadi karena tubuh mengalami dehidrasi yang menyebabkan jantung bekerja lebih keras untuk memompa darah ke seluruh tubuh.

Supaya kesehatan sistem peredaran darah tetap lancar, biasakanlah minum air putih secara teratur dalam sehari.

Baca juga: Mitos atau Fakta, Banyak Minum Air Putih Bisa Cegah Infeksi Covid-19?

7. Metabolisme menjadi lambat

Metabolisme adalah proses saat tubuh mengolah makanan dan minuman menjadi energi. Hal ini penting agar tubuh punya kekuatan untuk beraktivitas.

Namun, ada salah satu faktor yang menyebabkan metabolisme melambat, yaitu kurang minum air putih.

Berdasarkan penelitian yang diunggah ke Journal of Clinical Endocrinology and Metabolism, responden yang terlibat dalam penelitian mengalami peningkatan metabolisme setelah meminum 17 ons air.

Peneliti juga mendapati bahwa minum air sebanyak 1,5 liter setiap hari bisa membakar 17.400 kalori tambahan selama setahun.

Halaman Berikutnya
Halaman:

Terkini Lainnya

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 2-3 Juni | Orang dengan Gangguan Kesehatan Tertentu yang Tak Dianjurkan Minum Air Kelapa

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 2-3 Juni | Orang dengan Gangguan Kesehatan Tertentu yang Tak Dianjurkan Minum Air Kelapa

Tren
Amankah Tidur dengan Posisi Kepala, Badan, dan Kaki Tidak Sejajar?

Amankah Tidur dengan Posisi Kepala, Badan, dan Kaki Tidak Sejajar?

Tren
Parade 6 Planet 3 Juni 2024, Bisa Dilihat Jam Berapa?

Parade 6 Planet 3 Juni 2024, Bisa Dilihat Jam Berapa?

Tren
Kemenag Siapkan 300 Kuota Jemaah Haji untuk Ikuti Safari Wukuf

Kemenag Siapkan 300 Kuota Jemaah Haji untuk Ikuti Safari Wukuf

Tren
Produk yang Tidak Harus Menyertakan Sertifikasi Halal, Apa Saja?

Produk yang Tidak Harus Menyertakan Sertifikasi Halal, Apa Saja?

Tren
Kisah Penerjunan Kucing dengan Parasut, Berjasa Basmi Tikus di Kalimantan

Kisah Penerjunan Kucing dengan Parasut, Berjasa Basmi Tikus di Kalimantan

Tren
Sepanjang Mei, Ada 4 Aturan Baru Pemerintah yang Tuai Kegaduhan Publik

Sepanjang Mei, Ada 4 Aturan Baru Pemerintah yang Tuai Kegaduhan Publik

Tren
Cincin Emas Berusia 2.300 Tahun Ditemukan di Tempat Parkir Yerusalem

Cincin Emas Berusia 2.300 Tahun Ditemukan di Tempat Parkir Yerusalem

Tren
Daftar Ormas Keagamaan yang Kini Bisa Kelola Lahan Tambang Indonesia

Daftar Ormas Keagamaan yang Kini Bisa Kelola Lahan Tambang Indonesia

Tren
Buku Karya Arthur Conan Doyle di Perpustakaan Finlandia Baru Dikembalikan setelah 84 Tahun Dipinjam, Kok Bisa?

Buku Karya Arthur Conan Doyle di Perpustakaan Finlandia Baru Dikembalikan setelah 84 Tahun Dipinjam, Kok Bisa?

Tren
8 Fenomena Astronomi Sepanjang Juni 2024, Ada Parade Planet dan Strawberry Moon

8 Fenomena Astronomi Sepanjang Juni 2024, Ada Parade Planet dan Strawberry Moon

Tren
4 Provinsi Gelar Pemutihan Pajak Kendaraan Juni 2024, Catat Jadwalnya

4 Provinsi Gelar Pemutihan Pajak Kendaraan Juni 2024, Catat Jadwalnya

Tren
7 Cara Cek Pemadanan NIK-NPWP Sudah atau Belum, Klik ereg.pajak.go.id

7 Cara Cek Pemadanan NIK-NPWP Sudah atau Belum, Klik ereg.pajak.go.id

Tren
Perbandingan Rangking Indonesia Vs Tanzania, Siapa yang Lebih Unggul?

Perbandingan Rangking Indonesia Vs Tanzania, Siapa yang Lebih Unggul?

Tren
Kenali Beragam Potensi Manfaat Daun Bawang untuk Kesehatan

Kenali Beragam Potensi Manfaat Daun Bawang untuk Kesehatan

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com