Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Penyebab Sariawan dan Cara Mencegahnya

Kompas.com - 02/09/2023, 10:15 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

Gunakan sikat lembut untuk membantu mencegah iritasi pada jaringan halus mulut, dan hindari pasta gigi dan obat kumur yang mengandung sodium lauryl sulfate.

Baca juga: Kenali 6 Penyebab Bau Mulut, Salah Satunya adalah Asam Lambung

4. Lindungi mulut

Jika Anda memiliki kawat gigi atau peralatan gigi lainnya, tanyakan kepada dokter gigi Anda tentang lilin ortodontik untuk menutupi bagian tepi yang tajam.

5. Kurangi stres

Jika sariawan Anda tampaknya berhubungan dengan stres, pelajari dan gunakan teknik pengurangan stres, seperti meditasi dan imajinasi terbimbing.

Anda dapat mencegah kambuhnya sariawan dengan menghindari faktor-faktor yang dapat memicunya.

Atau, bicarakan dengan dokter untuk mengetahui apakah Anda mengalami kekurangan vitamin atau mineral tertentu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com