Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Jenis Tumbuhan Karnivora Pemakan Serangga, Apa Saja?

Kompas.com - 29/07/2023, 16:00 WIB
Aditya Priyatna Darmawan,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Kebanyakan tumbuhan atau tanaman mendapatkan makanan atau nutrisinya dari zat hara di tanah atau serbuk yang dibawa oleh serangga.

Namun, terdapat sejumlah tumbuhan karnivora yang makanan utamanya adalah serangga.

Tumbuhan karnivora tersebut memiliki cara masing-masing dalam memangsa dan memakan serangga.

Lantas, apa saja tumbuhan tersebut?

Baca juga: 12 Tanaman Hias yang Tak Beracun, Aman bagi Hewan Peliharaan

10 tumbuhan karnivora pemakan serangga

Dikutip dari BustlingNest, berikut 10 tumbuhan karnivora yang memakan serangga untuk bertahan hidup:

1. Venus flytrap

Ilustrasi tanaman Venus flytrap. PEXELS/ANDRES DENES Ilustrasi tanaman Venus flytrap.

Venus penjebak lalat atau Dionaea muscipula memiliki bentuk yang unik dengan bagian daun berengsel seperti rahang.

Ujung daun tersebut memiliki pinggiran yang berbentuk seperti gigi runcing dan bulu-bulu yang sangat sensitif sebagai sistem menangkap serangga kecil.

Perangkap akan menutup saat serangga hinggap dan bersentuhan dengan bulu-bulu itu.

Tindakan menggeliat mangsa yang terperangkap mengaktifkan enzim khusus. Enzim itu kemudian memecah tubuh serangga secara perlahan selama beberapa hari.

2. Kantong semar

Ilustrasi tanaman Nepenthes atau kantong semar. PIXABAY/TNGMARKETING35 Ilustrasi tanaman Nepenthes atau kantong semar.

Kantong semar merupakan tumbuhan karnivora pemakan serangga lainnya dengan nama latin Nepenthes.

Sesuai namanya, tumbuhan ini berbentuk seperti kantong atau cangkir yang di dalamnya terdapat cairan beraroma manis untuk menangkap mangsanya.

Ketika mangsanya masuk ke dalam kantong, sehelai daun akan menutup bagian atasnya untuk mencegah mangsanya pergi.

Tumbuhan tersebut kemudian mencerna mangsanya secara perlahan dengan mengurainya menggunakan larutan asam.

Kantong semar bisa mencapai panjang enam meter dan bisa membawa cairan pencernaan hingga dua setengah liter.

Oleh karena itu, tumbuhan ini juga dapat memakan katak, kadal, burung, bahkan tikus.

Baca juga: 12 Tanaman yang Ampuh Mengusir Nyamuk, Cocok Ditanam di Halaman Rumah

3. Dewy pine

Ilustrasi tanaman dewy pineWikimedia Commons Ilustrasi tanaman dewy pine

Daun dari dewy pine atau Drosophyllum menyerupai jarum pinus yang dilapisi butiran kecil embun yang berbau harum.

Ketika daun karnivora tua mati, mereka membentuk batang bercabang yang menyerupai batang kayu dari pohon kecil.

Halaman:

Terkini Lainnya

Mantan Juru Kampanye Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Mantan Juru Kampanye Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Tren
Cara Memilih Sekolah SMP-SMA Jalur Zonasi PPDB Jakarta 2024

Cara Memilih Sekolah SMP-SMA Jalur Zonasi PPDB Jakarta 2024

Tren
BMKG Ungkap Penyebab Suhu Panas di Surabaya dan Jakarta, Berlangsung sampai Kapan?

BMKG Ungkap Penyebab Suhu Panas di Surabaya dan Jakarta, Berlangsung sampai Kapan?

Tren
Dulu Berseberangan, Apa yang Membuat PDI-P Kini Melirik Anies Baswedan?

Dulu Berseberangan, Apa yang Membuat PDI-P Kini Melirik Anies Baswedan?

Tren
Head to Head Indonesia Vs Filipina, Garuda di Atas Angin

Head to Head Indonesia Vs Filipina, Garuda di Atas Angin

Tren
Kapolda Ahmad Luthfi Segera Jadi Irjen Kemendag, Bagaimana Nasibnya pada Pilkada Jateng 2024?

Kapolda Ahmad Luthfi Segera Jadi Irjen Kemendag, Bagaimana Nasibnya pada Pilkada Jateng 2024?

Tren
Pesawat Austrian Airlines Terjang Badai Es, Bagian Depan sampai Berlubang Besar

Pesawat Austrian Airlines Terjang Badai Es, Bagian Depan sampai Berlubang Besar

Tren
Cara Daftar PPDB Online Jakarta 2024, Pilih Sekolah di ppdb.jakarta.go.id

Cara Daftar PPDB Online Jakarta 2024, Pilih Sekolah di ppdb.jakarta.go.id

Tren
Menteri Kabinet Perang Israel Benny Gantz Mundur, Konflik Berpotensi Semakin Memanas

Menteri Kabinet Perang Israel Benny Gantz Mundur, Konflik Berpotensi Semakin Memanas

Tren
Jadwal Indonesia Vs Filipina 11 Juni 2024, Pukul Berapa?

Jadwal Indonesia Vs Filipina 11 Juni 2024, Pukul Berapa?

Tren
Ormas Keagamaan Tolak Kelola Tambang, Bahlil: Tidak Bisa Kami Paksa

Ormas Keagamaan Tolak Kelola Tambang, Bahlil: Tidak Bisa Kami Paksa

Tren
9 Tanda Tubuh Kekurangan Kalsium, Salah Satunya Mudah Cemas

9 Tanda Tubuh Kekurangan Kalsium, Salah Satunya Mudah Cemas

Tren
Benarkah Tidak Sarapan Bikin Tubuh Gemuk? Ini Menurut Riset dan Ahli

Benarkah Tidak Sarapan Bikin Tubuh Gemuk? Ini Menurut Riset dan Ahli

Tren
Jenis Ikan yang Perlu Dibatasi Penderita Batu Ginjal, Apa Saja?

Jenis Ikan yang Perlu Dibatasi Penderita Batu Ginjal, Apa Saja?

Tren
Peran Tersangka Pengeroyokan Bos Rental Mobil di Pati: Pertama Pukul Korban, Diikuti Warga Lain

Peran Tersangka Pengeroyokan Bos Rental Mobil di Pati: Pertama Pukul Korban, Diikuti Warga Lain

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com