Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Cara Mengobati Flu secara Alami, Bisa Meredakan Bersin dan Hidung Tersumbat

Kompas.com - 05/05/2023, 06:30 WIB
Alicia Diahwahyuningtyas,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Flu atau influenza adalah salah satu infeksi saluran pernapasan akut (ISPA) yang sering dialami oleh berbagai kalangan usia, mulai dari dewasa, remaja, hingga anak-anak.

Diketahui, flu bisa menyebabkan hidung bersin, hidung gatal dan tersumbat, hingga terkadang membuat seseorang mengalami demam.

Selain menggunakan obat, flu juga bisa diobati dengan bahan-bahan alami yang bisa Anda temukan di rumah.

Baca juga: 8 Cara Mengobati Sakit Kepala Tanpa Menggunakan Obat

Lantas, bagaimana cara mengobati flu secara alami?


Baca juga: 7 Cara Mengobati Diabetes dengan Perubahan Pola Hidup Sehat, Apa Saja?

Cara mengobati flu secara alami

Ilustrasi flu.Freepik Ilustrasi flu.
1. Makan sup hangat

Dilansir dari Healthline, cara mengobati flu yang pertama adalah dengan makan sup hangat.

Menikmati semangkuk sup ayam dengan sayuran dapat memperlambat pergerakan neutrofil dalam tubuh.

Neutrofil adalah jenis sel darah putih yang umumnya membantu melindungi tubuh Anda dari infeksi, salah satunya saat mengalami flu.

Selain itu, sup ayam juga rendah sodium, sehingga sup memiliki nilai gizi yang tinggi dan bisa membantu Anda tetap terhidrasi.

2. Istirahan yang cukup

Saat terserang flu, penting bagi tubuh untuk beristirahat dan mendapatkan waktu tidur lebih banyak.

Tidur dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh, sehingga dapat membantu tubuh melawan virus flu.

Baca juga: 8 Cara Mengobati Sakit Kepala Tanpa Menggunakan Obat

3. Konsumsi kaldu hangat

Cara selanjutnya yang bisa Anda terapkan untuk mengobati flu adalah dengan mengonsumsi sup yang terbuat dari kaldu tulang ayam atau sapi.

Kaldu hangat adalah cara yang baik untuk membantu tubuh agar tetap terhidrasi. Selain itu, kaldu hangat juga membantu melonggarkan dan memecah hidung tersumbat dan sinus ketika Anda terserang flu.

Kaldu tulang secara alami juga mengandung tinggi protein dan mineral seperti natrium dan kalium yang berguna untuk membangun kembali sel-sel kekebalan tubuh.

Baca juga: 7 Cara Mengobati Bisul secara Alami, Ampuh untuk Dicoba

4. Konsumsi makanan yang mengandung zinc

Ilustrasi makanan yang mengandung zinc atau seng.Shutterstock/Evan Lorne Ilustrasi makanan yang mengandung zinc atau seng.
Dikutip dari Medical News Today, mineral zinc atau seng penting untuk mendukung sistem kekebalan tubuh. Nutrisi ini dapat membantu tubuh membuat sel darah putih yang melawan kuman penyebab penyakit.

Penelitian menunjukkan bahwa seng dapat membantu meringankan gejala pilek dan flu. Seng membantu tubuh melawan virus flu dan dapat memperlambat seberapa cepat virus itu berkembang biak.

Halaman:

Terkini Lainnya

Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Tren
Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Tren
Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Tren
Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Tren
Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Tren
Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Tren
Cerita Rombongan Siswa SD 'Study Tour' Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Cerita Rombongan Siswa SD "Study Tour" Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Tren
Viral, Video Kucing Menggonggong Disebut karena 'Salah Asuhan', Ini Kata Ahli

Viral, Video Kucing Menggonggong Disebut karena "Salah Asuhan", Ini Kata Ahli

Tren
Seekor Kuda Terjebak di Atap Rumah Saat Banjir Melanda Brasil

Seekor Kuda Terjebak di Atap Rumah Saat Banjir Melanda Brasil

Tren
Link Live Streaming Indonesia vs Guinea U23 Kick Off Pukul 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia vs Guinea U23 Kick Off Pukul 20.00 WIB

Tren
Prediksi Susunan Pemain Indonesia dan Guinea di Babak Play-off Olimpiade Paris

Prediksi Susunan Pemain Indonesia dan Guinea di Babak Play-off Olimpiade Paris

Tren
Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Tren
Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Tren
Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Tren
8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com