KOMPAS.com - Hati merupakan organ terbesar kedua yang memiliki peran sangat penting bagi tubuh.
Dilansir dari Times of India, organ hati berperan membuang racun, memproduksi dan mengeluarkan empedu serta mengaktifkan enzim.
Namun, organ ini bisa saja tidak berfungsi dengan optimal karena berbagai faktor penyebab.
Gejala yang menunjukkan hati rusak di antaranya adalah tubuh sering alergi, kekurangan gizi, kurang nafsu makan, kelelahan, pencernaan tidak teratur, perubahan warna kulit, refluks asam, dan mulas.
Kebiasaan makan tidak sehat, seperti mengonsumsi junk food, gorengan, makanan manis dan alkohol bisa membuat hati bekerja terlalu keras dan kelebihan beban.
Nah, detoksifikasi hati dapat membantu meringankan banyak masalah ini.
Baca juga: 6 Ramuan Herbal untuk Sesak Napas, Mulai dari Madu hingga Jahe
Masih dari sumber yang sama, ahli gizi selebriti Sandhya Gugnani percaya bahwa detoksifikasi hati (membersihkan hati) bisa dilakukan dengan mengurangi junk food, alkohol, dan kebiasaan merokok.
Sebaiknya, imbangi juga dengan olahraga setiap hari.
"Penting juga untuk mengonsumsi biji-bijian utuh dan lemak sehat, seperti biji rami dan biji bunga matahari agar memiliki hati yang sehat," kata Gugnani.
Sejumlah ramuan yang terbuat dari bahan alami juga bisa digunakan untuk membantu membersihkan organ hati. Berikut di antatranya:
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.