Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ramuan Herbal untuk Meredakan Batuk Berdahak, Begini Cara Membuatnya

Kompas.com - 28/11/2022, 17:05 WIB
Alinda Hardiantoro,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

  • Ambil kencur secukupnya
  • Lalu cuci bersih dan kupas kulitnya
  • Parut kencur dan peras atau ambil airnya
  • Tambahkan sedikit air dan masukkan garam sedikit
  • Kemudian aduk rata.

Anda bisa meminum ramuan kencur ini setelah sarapan dan sebelum tidur.

Baca juga: 5 Ramuan Herbal untuk Menurunkan Asam Lambung, Apa Saja?

4. Ramuan jeruk nipis

Ramuan jeruk nipis yang dicampur dengan kecap bisa menjadi obat ampuh untuk menghilangkan batuk berdahak.

Bagi Anda yang tidak suka kecap bisa menggantinya dengan madu.

Minumlah air perasan jeruk nipis dengan kecap atau madu sebanyak 2-3 kali dalam sehari untuk meredakan batuk berdahak.

5. Ramuan teh

Menurut Healthshots, ramuan teh peppermint juga bisa meredakan batuk berdahak.

Tek peppermint memiliki kualitas anti-inflamasi, ekspektoran, antimikroba, dan antioksidan.

Khasiat ini terbukti membersihkan saluran pernapasan dari lendir atau dahak sekaligus meningkatkan kekebalan tubuh Anda terhadap penyakit.

Baca juga: 4 Ramuan Herbal untuk Redakan Batuk

6. Ramuan thyme

Tak hanya menjadi bumbu dapur, thyme juga dapat digunakan sebagai obat batuk, sakit tenggorokan, bronkitis, dan masalah pencernaan.

Dilansir dari Kompas.com (2020), beberapa obat batuk alami menggunakan bahan dasar thyme yang kaya akan antioksidan.

Anda bisa membuat sendiri minuman teh thyme. Berikut caranya:

  • Seduh dua sendok teh thyme kering dengan air panas, tunggu 10 menit
  • Saring sebelum diminum.

7. Ramuan kapulaga

Menurut NDTV, kapulaga dapat membantu mengurangi penumpukan lendir berlebih di dalam tubuh.

Secara tradisional, rempah ini diminum setelah makan untuk membantu pencernaan. Selain itu, ramuan ini juga dapat melindungi selaput lendir dan mencairkan lendir.

Itulah beberapa jenis ramuan herbal untuk meredakan batuk berdahak.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Perjalanan Sashya Subono, Animator Indonesia di Balik Film Avatar, She-Hulk, dan Hawkeye

Perjalanan Sashya Subono, Animator Indonesia di Balik Film Avatar, She-Hulk, dan Hawkeye

Tren
Ramai soal Mobil Diadang Debt Collector di Yogyakarta padahal Beli 'Cash', Ini Faktanya

Ramai soal Mobil Diadang Debt Collector di Yogyakarta padahal Beli "Cash", Ini Faktanya

Tren
Pria di India Ini Memiliki Tumor Seberat 17,5 Kg, Awalnya Mengeluh Sakit Perut

Pria di India Ini Memiliki Tumor Seberat 17,5 Kg, Awalnya Mengeluh Sakit Perut

Tren
Daftar 10 Ponsel Terlaris di Dunia pada Awal 2024

Daftar 10 Ponsel Terlaris di Dunia pada Awal 2024

Tren
Ramai soal Pejabat Ajak Youtuber Korsel Mampir ke Hotel, Ini Kata Kemenhub

Ramai soal Pejabat Ajak Youtuber Korsel Mampir ke Hotel, Ini Kata Kemenhub

Tren
Beredar Penampakan Diklaim Ular Jengger Bersuara Mirip Ayam, Benarkah Ada?

Beredar Penampakan Diklaim Ular Jengger Bersuara Mirip Ayam, Benarkah Ada?

Tren
Warganet Sambat ke BI, Betapa Susahnya Bayar Pakai Uang Tunai di Jakarta

Warganet Sambat ke BI, Betapa Susahnya Bayar Pakai Uang Tunai di Jakarta

Tren
Daftar Bansos yang Cair Mei 2024, Ada PKH dan Bantuan Pangan Non-tunai

Daftar Bansos yang Cair Mei 2024, Ada PKH dan Bantuan Pangan Non-tunai

Tren
8 Catatan Prestasi Timnas Indonesia Selama Dilatih Shin Tae-yong

8 Catatan Prestasi Timnas Indonesia Selama Dilatih Shin Tae-yong

Tren
Promo Tiket Ancol Sepanjang Mei 2024, Ada Atlantis dan Sea World

Promo Tiket Ancol Sepanjang Mei 2024, Ada Atlantis dan Sea World

Tren
Viral, Video Drone Diterbangkan di Kawasan Gunung Merbabu, TNGM Buka Suara

Viral, Video Drone Diterbangkan di Kawasan Gunung Merbabu, TNGM Buka Suara

Tren
Daftar 19 Wakil Indonesia dari 9 Cabor yang Sudah Pastikan Tiket ke Olimpiade Paris 2024

Daftar 19 Wakil Indonesia dari 9 Cabor yang Sudah Pastikan Tiket ke Olimpiade Paris 2024

Tren
Warga Bandung “Menjerit” Kepanasan, BMKG Ungkap Penyebabnya

Warga Bandung “Menjerit” Kepanasan, BMKG Ungkap Penyebabnya

Tren
Medan Magnet Bumi Melemah, Picu Kemunculan Makhluk Aneh 500 Juta Tahun Lalu

Medan Magnet Bumi Melemah, Picu Kemunculan Makhluk Aneh 500 Juta Tahun Lalu

Tren
Jadwal Keberangkatan Haji 2024 dari Indonesia, Ini Cara Mengeceknya

Jadwal Keberangkatan Haji 2024 dari Indonesia, Ini Cara Mengeceknya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com