Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Harga Tiket Wisata di Candi Prambanan, Ratu Boko, dan Borobudur

Kompas.com - 03/05/2022, 11:30 WIB
Alinda Hardiantoro,
Rendika Ferri Kurniawan

Tim Redaksi

Peninggalan ini ditemukan oleh Pasukan Inggris pada tahun 1814 dibawah pimpinan Sir Thomas Stanford Raffles.

Awalnya, Candi Borobudur digunakan sebagai tempat pemujaan Budha dan tempat ziarah. Tempat ini berisi petunjuk agar manusia menjauhkan diri dari nafsu dunia dan menuju pencerahan dan kebijaksanaan menurut Buddha.

Baca juga: Trending Magelang, Kenapa Orang Sering Salah Sebut Borobudur di Yogyakarta?

Harga tiket masuk)

Dilansir dari laman borobudupark, berikut harga tiket masuk Candi Prambanan, Ratu Boko, hingga Candi Borobudur selama libur lebaran 2022.

1. Harga tiket Candi Prambanan

Harga tiket reguler:

  • Tiket pengunjung dewasa (usia lebih dari 10 tahun): Rp 50.000
  • Tiket pengunjung anak-anak (usia 3-10 tahun): Rp 25.000

Harga tiket paket terusan:

  • (Prambanan – Borobudur) dewasa: Rp 75.000
  • (Prambanan – Borobudur) anak-anak: Rp 35.000
  • (Prambanan – Ratu Boko) dewasa: Rp 85.000
  • (Prambanan – Ratu Boko) anak-anak: Rp 40.000
  • (Prambanan – Plaosan – Sojiwan): Rp 75.000
  • (Prambanan – Plaosan – Sojiwan): Rp 35.000

Baca juga: Penjelasan Pengelola soal Video Viral Sepasang WNA Rusia yang Nekat Loncat Pagar Candi Prambanan

2. Harga tiket Candi Ratu Boko

Harga tiket reguler:

  • Tiket pengunjung dewasa (usia lebih dari 10 tahun): Rp 40.000
  • Tiket pengunjung anak-anak (usia 3-10 tahun): Rp 20.000

Harga tiket paket terusan:

  • (Ratu Boko – Prambanan) dewasa: Rp 85.000
  • (Ratu Boko – Prambanan) anak-anak: Rp 40.000
  • (Ratu Boko – Borobudur) dewasa: Rp 75.000
  • (Ratu Boko – Borobudur) anak-anak: Rp 35.000

3. Harga tiket Candi Borobudur

Harga tiket reguler:

  • Tiket pengunjung dewasa (usia lebih dari 10 tahun): Rp 50.000
  • Tiket pengunjung anak-anak (usia 3-10 tahun): Rp 25.000

Harga tiket paket terusan:

  • (Borobudur – Prambanan) dewasa: Rp 75.000
  • (Borobudur – Prambanan) anak-anak: Rp 35.000
  • (Borobudur– Ratu Boko) dewasa: Rp 75.000
  • (Borobudur– Ratu Boko) anak-anak: Rp 35.000
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com