Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kartu ATM Tertelan, Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya

Kompas.com - 05/11/2021, 11:30 WIB
Retia Kartika Dewi,
Rendika Ferri Kurniawan

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kejadian kartu kredit atau debit tertelan mesin ATM atau kartu ATM tertelan masih sering terjadi dan dialami sebagian orang.

Kendati demikian, mereka yang mengalaminya sering tidak mengetahui cara mengatasi masalah tersebut.

Agar tidak disalahgunakan pihak tak bertanggung jawab, nasabah diminta segera melapor dan mengurus pemberitahuan ketika kartu ATM tertelan.

Berikut penyebab dan cara mengatasi kartu ATM tertelan:

Baca juga: Apa Akibatnya jika Kartu ATM Tidak Diganti Model Chip?

Penyebab kartu ATM tertelan

Dikutip dari Kompas.com, Senin (1/3/2020), ada tiga penyebab umum kartu ATM tertelan, yakni:

1. Pengguna terlalu lama tidak mencabut kartu

Menunda-nunda atau terlalu lama tidak mencabut kartu dari mesin ATM menyebabkan kartu debit tertelan atau masuk kembali ke mesin.

Biasanya, tindakan tidak segera mencabut kartu ini dikarenakan nasabah lebih memilih menghitung uang terlebih dulu sehingga lupa untuk mengambil kartu debitnya dari mesin ATM.

Agar kejadian tidak terulang, ada baiknya nasabah tidak lupa mencabut kartu debitnya segera mungkin, kemudian bisa melanjutkan menghitung uangnya dan keluar dari ruangan pengambilan uang.

2. Mesin ATM error/hang karena mati listrik

Mesin ATM bekerja menggunakan listrik, jadi jika listrik mati secara mendadak saat Anda belum selesai melakukan transaksi, maka kartu debit Anda otomatis akan tertelan.

Kartu tersebut tidak akan keluar lagi meskipun listrik telah hidup kembali.

Namun, hal ini tidak dapat diprediksi atau dicegah, karena kita tidak tahu kapan listrik akan mati.

3. Salah memasukkan kode PIN

Selain itu, jika Anda menekan PIN kartu debit dan melakukan tiga kali kesalahan beruntun, maka kartu tersebut otomatis akan tertelan oleh mesin ATM.

Biasanya hal ini terjadi ketika nasabah sedang tidak fokus saat menekan PIN. Oleh karena itu, hindari pikiran lain ketika sedang menekan PIN agar kartu tidak tertelan.

Baca juga: Batas Akhir Ganti ATM Chip BCA 30 November, Ini Jadwal Bank Lainnya!

Solusi kartu ATM tertelan

Berikut solusi kartu ATM tertelan untuk BCA dan BRI:

1. Solusi jika kartu ATM BCA tertelan

Executive Vice President Secretariat & Corporate Communication BCA, Hera F. Haryn mengatakan jika kartu ATM nasabah BCA tertelan otomatis kartu tersebut sudah terblokir.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Mengenal Gerakan Blockout 2024 dan Pengaruhnya pada Palestina

Mengenal Gerakan Blockout 2024 dan Pengaruhnya pada Palestina

Tren
Korea Utara Bangun 50.000 Rumah Gratis untuk Warga, Tanpa Iuran seperti Tapera

Korea Utara Bangun 50.000 Rumah Gratis untuk Warga, Tanpa Iuran seperti Tapera

Tren
Menggugat Moralitas: Fenomena Perselingkuhan di Kalangan ASN

Menggugat Moralitas: Fenomena Perselingkuhan di Kalangan ASN

Tren
5 Fakta Kasus Mobil Mewah Pakai Pelat Dinas Palsu DPR, Seret Pengacara Berinisial HI

5 Fakta Kasus Mobil Mewah Pakai Pelat Dinas Palsu DPR, Seret Pengacara Berinisial HI

Tren
Beli Elpiji Wajib Pakai KTP, Pertamina: Masyarakat yang Belum Daftar Masih Dilayani

Beli Elpiji Wajib Pakai KTP, Pertamina: Masyarakat yang Belum Daftar Masih Dilayani

Tren
Kata PBB, Uni Eropa, Hamas, dan Israel soal Usulan Gencatan Senjata di Gaza

Kata PBB, Uni Eropa, Hamas, dan Israel soal Usulan Gencatan Senjata di Gaza

Tren
Beda Kemenag dan MUI soal Ucapan Salam Lintas Agama

Beda Kemenag dan MUI soal Ucapan Salam Lintas Agama

Tren
Orang dengan Gangguan Kesehatan Ini Sebaiknya Tidak Minum Air Kelapa Muda

Orang dengan Gangguan Kesehatan Ini Sebaiknya Tidak Minum Air Kelapa Muda

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 2-3 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 2-3 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Harga BBM Pertamina per 1 Juni 2024, Asal-usul Kata Duit

[POPULER TREN] Harga BBM Pertamina per 1 Juni 2024, Asal-usul Kata Duit

Tren
Bagaimana Cahaya di Tubuh Kunang-kunang Dihasilkan? Berikut Penjelasan Ilmiahnya

Bagaimana Cahaya di Tubuh Kunang-kunang Dihasilkan? Berikut Penjelasan Ilmiahnya

Tren
Moeldoko Sebut Tapera Tak Akan Senasib dengan Asabri, Apa Antisipasinya Agar Tak Dikorupsi?

Moeldoko Sebut Tapera Tak Akan Senasib dengan Asabri, Apa Antisipasinya Agar Tak Dikorupsi?

Tren
Tips Mengobati Luka Emosional, Berikut 6 Hal yang Bisa Anda Lakukan

Tips Mengobati Luka Emosional, Berikut 6 Hal yang Bisa Anda Lakukan

Tren
Profil Francisco Rivera, Pemain Terbaik Liga 1 Musim 2023/2024

Profil Francisco Rivera, Pemain Terbaik Liga 1 Musim 2023/2024

Tren
Benarkah Pakai Sampo Mengandung SLS dan SLES Bikin Rambut Rontok? Ini Kata Dokter

Benarkah Pakai Sampo Mengandung SLS dan SLES Bikin Rambut Rontok? Ini Kata Dokter

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com