Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tak Hanya untuk Mencuci Rambut, Ini 6 Manfaat Ekstra dari Sampo

Kompas.com - 30/07/2021, 15:00 WIB
Inten Esti Pratiwi

Penulis

KOMPAS.com - Selama ini sampo hanya digunakan untuk membersihkan rambut secara rutin, digunakan untuk menghilangkan ketombe juga debu yang menempel di helai-helai rambut.

Padahal berbagai zat kimia dan herbal yang ada di dalam sampo yang berfungsi membersihkan dan menguatkan helai rambut, bisa pula digunakan untuk keperluan-keperluan domestik lain.

Jadi tak ada salahnya jika mulai sekarang Anda mengoleksi botol sampo dari hotel untuk dibawa pulang, karena nantinya bisa digunakan untuk membersihkan perabotan hingga mencuci kain atau pakaian.

Dilansir dari The Spruce, berikut adalah 6 manfaat ekstra yang bisa didapatkan dari sebotol sampo:

Baca juga: 5 Kesalahan dalam Penggunaan Kondisioner, Berujung Rambut Tetap Kasar

1. Krim cukur

Ilustrasi cukur jenggot.Shutterstock Ilustrasi cukur jenggot.
Krim cukur Anda habis? Ambil saja sampo dan kondisioner. Campurkan menjadi satu di tangan, beri sedikit air, kemudian oleskan di area yang ingin Anda cukur.

Krim cukup dari sampo ini bisa melembabkan kulit sehingga rambut gampang dipangkas. Selain itu, krim dari sampo juga tak akan menyebabkan pisau cukur menjadi berkarat.

2. Sabun deterjen

Beberapa pakaian tak cocok dicuci menggunakan mesin cuci. Nah sampo, adalah padanan tepat untuk mencuci pakaian secara manual.

Komposisi sampo yang lembut dan wangi bisa digunakan sebagai sabun mencuci pakaian berbahan sensitif seperti sutera maupun sweater dari wol.

Baca juga: Mengulik Manfaat Ekstra Si Sabun Padat

3. Menghilangkan noda pada serbet

Ilustrasi mencuci pakaian putih. SHUTTERSTOCK/VGSTOCKSTUDIO Ilustrasi mencuci pakaian putih.
Kain serbet atau taplak Anda bernoda minyak dan residu makanan? Ambillah sampo dan cucilah serbet menggunakan sampo dan air bersih.

Bahan-bahan sampo bisa efektif membersihkan noda minyak sisa makanan juga noda darah yang menempel pada kain.

Usapkan sampo pada kain yang bernoda, diamkan selama beberapa menit, baru kucek menggunakan kedua tangan. 

4. Menghilangkan noda pada karpet

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Prediksi Susunan Pemain Indonesia dan Guinea di Babak Play-off Olimpiade Paris

Prediksi Susunan Pemain Indonesia dan Guinea di Babak Play-off Olimpiade Paris

Tren
Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Tren
Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Tren
Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Tren
8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

Tren
WHO Temukan 3 Kasus di Riyadh, Ketahui Penyebab dan Pencegahan MERS- CoV Selama Ibadah Haji

WHO Temukan 3 Kasus di Riyadh, Ketahui Penyebab dan Pencegahan MERS- CoV Selama Ibadah Haji

Tren
Pertandingan Indonesia Vs Guinea Malam Ini, Pukul Berapa?

Pertandingan Indonesia Vs Guinea Malam Ini, Pukul Berapa?

Tren
Benarkah Antidepresan Bisa Memicu Hilang Ingatan? Ini Penjelasan Ahli

Benarkah Antidepresan Bisa Memicu Hilang Ingatan? Ini Penjelasan Ahli

Tren
WHO Peringatkan Potensi Wabah MERS-CoV di Arab Saudi Saat Musim Haji

WHO Peringatkan Potensi Wabah MERS-CoV di Arab Saudi Saat Musim Haji

Tren
Mengapa Lumba-lumba Berenang Depan Perahu? Ini Alasannya Menurut Sains

Mengapa Lumba-lumba Berenang Depan Perahu? Ini Alasannya Menurut Sains

Tren
Cara Cek NIK KTP Jakarta yang Non-Aktif dan Reaktivasinya

Cara Cek NIK KTP Jakarta yang Non-Aktif dan Reaktivasinya

Tren
Berkaca dari Kasus Mutilasi di Ciamis, Mengapa Orang dengan Gangguan Mental Bisa Bertindak di Luar Nalar?

Berkaca dari Kasus Mutilasi di Ciamis, Mengapa Orang dengan Gangguan Mental Bisa Bertindak di Luar Nalar?

Tren
3 Bek Absen Melawan Guinea, Ini Kata Pelatih Indonesia Shin Tae-yong

3 Bek Absen Melawan Guinea, Ini Kata Pelatih Indonesia Shin Tae-yong

Tren
Alasan Israel Tolak Proposal Gencatan Senjata yang Disetujui Hamas

Alasan Israel Tolak Proposal Gencatan Senjata yang Disetujui Hamas

Tren
Pendaftaran Komcad 2024, Jadwal, Syaratnya, dan Gajinya

Pendaftaran Komcad 2024, Jadwal, Syaratnya, dan Gajinya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com