Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Update Corona di Dunia: 77 Juta Kasus | "Kemanjuran Vaksin Sinovac" | Negara-negara yang Menutup Perbatasan

Kompas.com - 22/12/2020, 08:31 WIB
Dandy Bayu Bramasta,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Penyebaran virus corona secara global, masih terus bertambah dari hari ke harinya.

Melansir data dari laman Worldometers, hingga Selasa (22/12/2020) pagi, total kasus Covid-19 di dunia terkonfirmasi sebanyak 77.666.092 (77 juta) kasus.

Dari jumlah tersebut, sebanyak 54.516.220 (54 juta) pasien telah sembuh, dan 1.707.883 orang meninggal dunia.

Kasus aktif hingga saat ini tercatat sebanyak 21.441.989 dengan rincian 21.335.837 pasien dengan kondisi ringan dan 106.152 dalam kondisi serius.

Baca juga: 6 Daerah yang Terapkan Wajib Dokumen Rapid Test Antigen, Mana Saja?

Berikut 10 negara dengan jumlah kasus Covid-19 terbanyak:

1. Amerika Serikat, 18.442.990 kasus, 326.456 orang meninggal, total sembuh 10.749.946

2. India, 10.075.422 kasus, 146.145 orang meninggal, total sembuh 9.635.614

3. Brasil, 7.264.221 kasus, 187.322 orang meninggal, total sembuh 6.286.980

4. Rusia, 2.877.727 kasus, 51.351 orang meninggal, total sembuh 2.295.362

5. Perancis, 2.479.151 kasus, 60.900 orang meninggal, total sembuh 184.464

6. Inggris, 2.073.511 kasus dan 67.616 orang meninggal

7. Turki, 2.043.704 kasus, 18.351 orang meninggal, total sembuh 1.834.705

8. Italia, 1.964.054 kasus, 69.214 orang meninggal, total sembuh 1.281.258

9. Spanyol, 1.830.110 kasus dan 49.260 orang meninggal.

10. Argentina, 1.547.138 kasus, 41.997 orang meninggal, total sembuh 1.374.401

Baca juga: Ramai Topik soal Rapid Antigen, Apakah Sama dengan Swab Antigen?

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com