Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral Alat Penyedot Komedo Disebut Tidak Direkomendasikan, Ini Kata Dokter Kulit...

Kompas.com - 12/09/2020, 13:00 WIB
Retia Kartika Dewi,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

Jenis-jenis komedo

Mengenai alat ini, Dedi mengimbau masyarakat agar memahami apa itu komedo dan bagaimana cara mengatasinya dengan benar dan tepat.

Ia menjelaskan, komedo merupakan biang jerawat atau cikal bakal jerawat.

Dari jenisnya, komedo terbagi menjadi dua yakni komedo terbuka dan komedo tertutup.

"Komedo terbuka itu biasanya tampilan bintik-bintik hitam, sementara komedo tertutup itu bintik-bintik putih seperti mutiara," ujar Dedi.

Ia menambahkan, komedo terbuka jika sudah terlihat akan lebih mudah terangkat dengan sedikit usaha seperti penggunaan ekstraksi komedo pada proses facial atau menggunakan vakum komedo yang ditangani oleh tenaga medis.

Sedangkan, komedo tertutup ini lebih sulit untuk diatasi karena mengendap dan ada lapisan di atasnya yang menutupi komedo.

Apabila seseorang melakukan upaya terlalu keras dan tidak higienis justru mengakibatkan komedo tersebut menjadi jerawat.

Baca juga: 11 Cara Menghilangkan Komedo Secara Alami

Rekomendasi

Adapun metode pembersihan komedo yang direkomendasikan dapat dengan eksfoliasi dan ekstrasi.

"Untuk tindakan eksfoliasi cukup seminggu sekali, kalau ekstraksi cukup 1-2 kali dalam sebulan," ujar Dedi.

Penjelasan dokter kecantikan dan estetika

Sementara itu, dokter kecantikan dan estetika, Richard Lee mengungkapkan, alat penyedot komedo tidak direkomendasikan karena tidak efektif dan justru memberikan dampak buruk bagi kulit wajah.

"Jadi, lapisan terluar kulit kita itu kan ada namanya skin barrier, itu bagian kulit yang melindungi kulit kita dari macam-macam dan perannya sangat penting," ujar Richard saat dihubungi Kompas.com, Jumat (11/9/2020).

Ia menjelaskan, seseorang yang mengeluhkan kulitnya sensitif merupakan tanda skin barrier pada wajah orang tersebut sudah rusak.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

6 Kandidat Pilpres Iran, Mantan Presiden Mahmoud Ahmadinejad Dicoret

6 Kandidat Pilpres Iran, Mantan Presiden Mahmoud Ahmadinejad Dicoret

Tren
Ketika Makam Mbah Moen di Mekkah Tak Pernah Sepi Peziarah...

Ketika Makam Mbah Moen di Mekkah Tak Pernah Sepi Peziarah...

Tren
Jerat Judi Online dan Narkoba di Lingkungan Kepolisian, Kompolnas: Ironis…

Jerat Judi Online dan Narkoba di Lingkungan Kepolisian, Kompolnas: Ironis…

Tren
Bulan Disebut Mulai Menjauh dari Bumi, Kecepatannya Setara dengan Pertumbuhan Kuku Manusia

Bulan Disebut Mulai Menjauh dari Bumi, Kecepatannya Setara dengan Pertumbuhan Kuku Manusia

Tren
Deretan Korban Tewas karena Judi Online, Terbaru Polwan Bakar Suami di Mojokerto

Deretan Korban Tewas karena Judi Online, Terbaru Polwan Bakar Suami di Mojokerto

Tren
Ramai soal Uang Rp 10.000 Dicoret-coret, Pelaku Terancam Denda Rp 1 M

Ramai soal Uang Rp 10.000 Dicoret-coret, Pelaku Terancam Denda Rp 1 M

Tren
Judi Online Makan Korban Aparat TNI dan Polri, Bukti Bom Waktu Berantas Setengah Hati?

Judi Online Makan Korban Aparat TNI dan Polri, Bukti Bom Waktu Berantas Setengah Hati?

Tren
Mengenal 'Bamboo School' Thailand, Sekolah yang Dikelola Sendiri oleh Siswanya

Mengenal "Bamboo School" Thailand, Sekolah yang Dikelola Sendiri oleh Siswanya

Tren
Rangkuman “Minggu Kriminal” di Pati, Ada Pengeroyokan, Pembunuhan, Perampokan

Rangkuman “Minggu Kriminal” di Pati, Ada Pengeroyokan, Pembunuhan, Perampokan

Tren
Mengapa Bendera Putih Jadi Simbol Tanda Menyerah? Ini Alasannya

Mengapa Bendera Putih Jadi Simbol Tanda Menyerah? Ini Alasannya

Tren
Jakarta Fair 2024: Harga Tiket, Cara Beli, dan Daftar Musisi

Jakarta Fair 2024: Harga Tiket, Cara Beli, dan Daftar Musisi

Tren
Sosok di Balik Akun FB Icha Shakila yang Minta Ibu Lecehkan Anak Belum Terungkap, Siapa Dalangnya?

Sosok di Balik Akun FB Icha Shakila yang Minta Ibu Lecehkan Anak Belum Terungkap, Siapa Dalangnya?

Tren
UPDATE Ranking BWF Indonesia Usai Indonesia Open 2024

UPDATE Ranking BWF Indonesia Usai Indonesia Open 2024

Tren
Mantan Wakil Bendahara TKN Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Mantan Wakil Bendahara TKN Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Tren
Cara Memilih Sekolah SMP-SMA Jalur Zonasi PPDB Jakarta 2024

Cara Memilih Sekolah SMP-SMA Jalur Zonasi PPDB Jakarta 2024

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com