Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Diumumkan Siang Ini, Simak Cara Cek Penerima Kartu Prakerja Gelombang 6

Kompas.com - 03/09/2020, 08:55 WIB
Mela Arnani,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Program Kartu Prakerja sebagai salah satu bantuan yang diberikan di masa pandemi virus corona telah berlangsung hingga gelombang ke-6.

Setelah pendaftaran gelombang 6 ditutup pada Senin (31/8/2020), pengumuman penerimanya akan dilakukan pada Kamis (3/9/2020) siang ini. 

Antusiasme masyarakat terhadap program ini terbilang tinggi, di mana tercatat lebih dari 1,7 juta orang mendaftar pada gelombang keenam ini.

Sementara, kuota penerima untuk Kartu Prakerja gelombang 6 sebanyak 800.000 orang.

Para peserta yang dinyatakan lolos akan mendapatkan biaya pelatihan dan intensif dengan total Rp 3,55 juta.

Baca juga: Siang Ini, Cek Pengumuman Penerima Kartu Prakerja Gelombang 6

Bagaimana cara mengecek penerima Kartu Prakerja gelombang 6?

Pihak pelaksana program Kartu Prakerja nantinya akan menyampaikan pengumuman kelulusan kepada peserta yang dinyatakan memenuhi syarat.

Peserta lolos akan menerima notifikasi SMS dari Manajemen Pelaksana Program Kartu Prakerja.

Jika mendapatkan notifikasi SMS, peserta harus membuka dashboard di laman Prakerja untuk mengikuti langkah-langkah berikutnya.

Peserta dapat login ke akun masing-masing dan cek menu dashboard. Apabila lolos, muncul keterangan sebagai berikut:

"Selamat datang, dana intensif diberikan setelah penyelesaian pelatihan. Jika belum ada dana yang ditransfer 7x24 jam, hubungi CS"

Peserta yang lolos seleksi akan mendapatkan nomor Kartu Prakerja dan status saldo pada dashboard akun.

Namun jika tidak lolos, peserta akan mendapatkan pemberitahuan "Tidak Lolos" di dashboard akunnya.

Jika berkenan, peserta yang gagal dapat mengikuti seleksi gelombang berikutnya tanpa harus mengulangi proses pendaftaran dari awal.

Baca juga: Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 7 Dibuka Siang Ini Pukul 12.00 WIB

Insentif

Insentif dengan total Rp 3,55 juta akan diterima setelah peserta menyelesaikan pelatihan yang dipilihnya.

Adapun syarat penerimaan insentif antara lain.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

UU Desa: Jabatan Kades Bisa 16 Tahun, Dapat Tunjangan Anak dan Pensiun

UU Desa: Jabatan Kades Bisa 16 Tahun, Dapat Tunjangan Anak dan Pensiun

Tren
Harga Kopi di Vietnam Melambung Tinggi gara-gara Petani Lebih Pilih Tanam Durian

Harga Kopi di Vietnam Melambung Tinggi gara-gara Petani Lebih Pilih Tanam Durian

Tren
Kasus Mutilasi di Ciamis dan Tanggung Jawab Bersama Menangani Orang dengan Gangguan Mental

Kasus Mutilasi di Ciamis dan Tanggung Jawab Bersama Menangani Orang dengan Gangguan Mental

Tren
Potensi Manfaat Tanaman Serai untuk Mengatasi Kecemasan Berlebih

Potensi Manfaat Tanaman Serai untuk Mengatasi Kecemasan Berlebih

Tren
Terkait Penerima KIP Kuliah yang Bergaya Hedon, UB: Ada Evaluasi Ulang Tiga Tahap

Terkait Penerima KIP Kuliah yang Bergaya Hedon, UB: Ada Evaluasi Ulang Tiga Tahap

Tren
Catat, Ini 5 Jenis Kendaraan yang Dibatasi Beli Pertalite di Batam Mulai Agustus

Catat, Ini 5 Jenis Kendaraan yang Dibatasi Beli Pertalite di Batam Mulai Agustus

Tren
Wacana Pembongkaran Separator di Ring Road Yogyakarta, Begini Kata Ahli UGM

Wacana Pembongkaran Separator di Ring Road Yogyakarta, Begini Kata Ahli UGM

Tren
BMKG: Wilayah yang Dilanda Hujan Lebat dan Angin Kencang 9-10 Mei 2024

BMKG: Wilayah yang Dilanda Hujan Lebat dan Angin Kencang 9-10 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG: Wilayah Hujan Lebat 9 Mei 2024 | Vaksin AstraZeneca Ditarik Peredarannya

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG: Wilayah Hujan Lebat 9 Mei 2024 | Vaksin AstraZeneca Ditarik Peredarannya

Tren
Mengulik Racunomologi

Mengulik Racunomologi

Tren
Pemain Bola Malaysia Kembali Jadi Korban Penyerangan, Mobil Diadang Saat Berangkat ke Tempat Latihan

Pemain Bola Malaysia Kembali Jadi Korban Penyerangan, Mobil Diadang Saat Berangkat ke Tempat Latihan

Tren
Cara Mengetahui Jenis Vaksin Covid-19 yang Pernah Diterima

Cara Mengetahui Jenis Vaksin Covid-19 yang Pernah Diterima

Tren
Potensi Manfaat Tanaman Serai untuk Menurunkan Kolesterol Jahat

Potensi Manfaat Tanaman Serai untuk Menurunkan Kolesterol Jahat

Tren
Sejumlah Riset Sebut Hubungan Kekurangan Vitamin D dengan PCOS

Sejumlah Riset Sebut Hubungan Kekurangan Vitamin D dengan PCOS

Tren
5 Penyebab Anjing Menggonggong Berlebihan dan Cara Mengatasinya

5 Penyebab Anjing Menggonggong Berlebihan dan Cara Mengatasinya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com