Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TREN] Jenis dan Tips Membeli Sepeda | Kata BI soal Uang Koin Rp 1.000 Kelapa Sawit

Kompas.com - 21/06/2020, 06:23 WIB
Virdita Rizki Ratriani

Penulis

KOMPAS.com - Sejumlah pemberitaan mewarnai laman Tren sepanjang Sabtu (20/6/2020).

Beberapa berita terkait jenis-jenis dan tips membeli sepeda menarik bagi pembaca.

Ada pula viral video anggota Polsek Lampung dan istrinya selamatkan jambret yang diamuk massa. 

Berikut berita terpopuler Tren dari Sabtu (20/6/2020) hingga Minggu (21/6/2020) pagi.

1. Berikut jenis-jenis dan tips membeli sepeda

Selama masa pandemi virus corona ini, tampaknya membuat masyarakat semakin sadar untuk melakukan hidup sehat.

Salah satunya dengan banyak orang yang mulai menggemari olahraga bersepeda. Namun, dalam memilih sepeda yang tepat dan nyaman, rasanya susah-susah gampang dikarenakan cukup banyak varian merek dan jenis sepeda.

Akan menjadi masalah baru jika yang membeli sepeda adalah pesepeda atau goweser pemula yang tentu saja masih buta akan dunia sepeda.

Lantas, apa saja jenis-jenis sepeda yang saat ini banyak dipakai masyarakat dan bagaimana tips sebelum membeli sepeda? Berikut penjelasan yang dapat dijadikan pertimbangan.

Simak artikel selengkapnya di sini:

Berikut Jenis-jenis dan Tips Membeli Sepeda, Simak Agar Tak Menyesal

2. Anggota Polsek di Lampung dan istrinya selamatkan jambret 

Sebuah video yang menampilkan seorang anggota polsek di Lampung dan istrinya tampak menyelamatkan pelaku jambret yang tengah diamuk massa beredar di media sosial Facebook.

Adapun unggahan video tersebut dibagikan oleh pemilik akun Facebook Ewox Momo Liong pada Jumat (19/6/2020) pukul 16.12 WIB.

Hingga berita ini diturunkan, video tersebut telah dilihat lebih dari 18.000 kali dan menuai banyak komentar dengan berbagai respons.

Simak artikel selengkapnya di sini:

Viral, Video Anggota Polsek di Lampung dan Istrinya Selamatkan Jambret yang Diamuk Massa

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com