Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Simak, Ini Aturan yang Perlu Diperhatikan Penumpang Pesawat di Era New Normal

Kompas.com - 09/06/2020, 19:03 WIB
Vina Fadhrotul Mukaromah,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

1. Proses turun pesawat

  • Awak pesawat mengatur proses turun (disembark) penumpang sehingga tetap menjamin pelaksanaan jarak fisik
  • Apabila proses turun penumpang tidak menggunakan garbarata dan menggunakan tangga penumpang, dipastikan proses turun penumpang dilakukan dengan memperhatikan jarak fisik
  • Mengatur penumpang berada di dalam Apron Passanger Bus (APB) menuju ke terminal kedatangan untuk tetap menjaga jarak fisik

Baca juga: Mengenal Dokter Reisa, Anggota Tim Komunikasi Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19

2. Transit atau transfer

  • Tersedianya petugas yang ditempatkan oleh Badan Usaha Angkutan Udara di area transit atau transfer untuk melayani dan mengarahkan penumpang serta memastikan pemenuhan protokol kesehatan
  • Penumpang yang transit atau transfer diarahkan menuju ruang keberangkatan setelah dipastikan seluruh dokumen perjalanan dan dokumen kesehatan telah sesuai dengan ketentuan di bandara tujuan

3. Proses pemeriksaan kesehatan saat kedatangan

  • Penumpang yang datang diperiksa suhu tubuhnya dan juga kelengkapan dokumen sesuai protokol kesehatan
  • Penumpang yang tidak memenuhi persyarakan akan ditindaklanjuti sesuai dengan ketentuan yang telah diatur

4. Pengambilan bagasi tercatat

  • Penumpang yang telah menyelesaikan proses pemerikasan kesehatan mengambil bagasi pada area

Baggage claim

      Pada area ini Penyelenggara Angkutan Udara wajib memastikan jarak fisik. Semua penumpang wajib tetap menggunakan masker. 

Baca juga: Riset: Lockdown Cegah 3,1 Juta Kematian dan 15 Juta Infeksi di 11 Negara Eropa

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com