Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sejumlah Kampus Lakukan Pembelajaran Jarak Jauh akibat Corona, Mana Saja?

Kompas.com - 14/03/2020, 13:45 WIB
Nur Fitriatus Shalihah,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kasus corona di Indonesia melonjak tajam, Jumat (13/3/2020).

Pemerintah Indonesia mengumumkan terdapat 35 kasus baru pada Jumat.

Sehingga total kasus coronavirus di Indonesia saat ini mencapai 69 kasus, dengan 4 kematian.

Solo bahkan menetapkan Kejadian Luar Biasa (KLB) terkait virus corona pada Jumat (13/3/2020) malam.

Selain itu, beberapa kampus di Indonesia juga membuat kebijakan untuk melakukan pembelajaran jarak jauh.

Hingga Sabtu (14/3/2020) pagi telah dikonfirmasi dua kampus yang akan melaksanakan pembelajaran jarak jauh, yaitu Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) dan Universitas Indonesia (UI).

Baca juga: Update Virus Corona di Dunia: 70.234 Sembuh, 5.398 Meninggal Dunia

Pembelajaran jarak jauh

Rektor UNY Sutrisna Wibawa membenarkan adanya pengumuman pembelajaran jarak jauh tersebut.

"Benar. Sampai 30 April," ujarnya pada Kompas.com, Sabtu (14/3/2020).

Pengumuman tersebut dikeluarkan Jumat (13/2/2020) malam. Mulai Senin (16/3/2020) pembelajaran jarak jauh dilakukan.

Selain disebarkan di grub WhatsApp mahasiswa, juga disebarkan melalui media sosial instagram.

Salah satunya di instagram Sutrisna Wibawa dengan akun @sutrisna.wibawa.

Isinya melalui rapat diputuskan Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) dilaksanakan secara online sampai 30 April.

Namun sampai kapan pembelajaran online dilakukan, akan dipertimbangkan setelah melihat perkembangan virus corona di Indonesia.

Baca juga: Iran Klaim Temukan Obat Virus Corona, Mampu Turunkan Gejala dalam 48 Jam

Website khusus

Sutrisna menjelaskan pembelajaran jarak jauh tersebut merupakan antisipasi terkait virus corona.

Pembelajaran nantinya akan menggunakan website khusus buatan kampus yang bernama BE SMART.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Sosok Calvin Verdonk, Pemain Naturalisasi yang Diproyeksi Ikut Laga Indonesia Vs Tanzania

Sosok Calvin Verdonk, Pemain Naturalisasi yang Diproyeksi Ikut Laga Indonesia Vs Tanzania

Tren
Awal Kemarau, Sebagian Besar Wilayah Masih Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang, Mana Saja?

Awal Kemarau, Sebagian Besar Wilayah Masih Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang, Mana Saja?

Tren
Mengenal Gerakan Blockout 2024 dan Pengaruhnya pada Palestina

Mengenal Gerakan Blockout 2024 dan Pengaruhnya pada Palestina

Tren
Korea Utara Bangun 50.000 Rumah Gratis untuk Warga, Tanpa Iuran seperti Tapera

Korea Utara Bangun 50.000 Rumah Gratis untuk Warga, Tanpa Iuran seperti Tapera

Tren
Menggugat Moralitas: Fenomena Perselingkuhan di Kalangan ASN

Menggugat Moralitas: Fenomena Perselingkuhan di Kalangan ASN

Tren
5 Fakta Kasus Mobil Mewah Pakai Pelat Dinas Palsu DPR, Seret Pengacara Berinisial HI

5 Fakta Kasus Mobil Mewah Pakai Pelat Dinas Palsu DPR, Seret Pengacara Berinisial HI

Tren
Beli Elpiji Wajib Pakai KTP, Pertamina: Masyarakat yang Belum Daftar Masih Dilayani

Beli Elpiji Wajib Pakai KTP, Pertamina: Masyarakat yang Belum Daftar Masih Dilayani

Tren
Kata PBB, Uni Eropa, Hamas, dan Israel soal Usulan Gencatan Senjata di Gaza

Kata PBB, Uni Eropa, Hamas, dan Israel soal Usulan Gencatan Senjata di Gaza

Tren
Beda Kemenag dan MUI soal Ucapan Salam Lintas Agama

Beda Kemenag dan MUI soal Ucapan Salam Lintas Agama

Tren
Orang dengan Gangguan Kesehatan Ini Sebaiknya Tidak Minum Air Kelapa Muda

Orang dengan Gangguan Kesehatan Ini Sebaiknya Tidak Minum Air Kelapa Muda

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 2-3 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 2-3 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Harga BBM Pertamina per 1 Juni 2024, Asal-usul Kata Duit

[POPULER TREN] Harga BBM Pertamina per 1 Juni 2024, Asal-usul Kata Duit

Tren
Bagaimana Cahaya di Tubuh Kunang-kunang Dihasilkan? Berikut Penjelasan Ilmiahnya

Bagaimana Cahaya di Tubuh Kunang-kunang Dihasilkan? Berikut Penjelasan Ilmiahnya

Tren
Moeldoko Sebut Tapera Tak Akan Senasib dengan Asabri, Apa Antisipasinya Agar Tak Dikorupsi?

Moeldoko Sebut Tapera Tak Akan Senasib dengan Asabri, Apa Antisipasinya Agar Tak Dikorupsi?

Tren
Tips Mengobati Luka Emosional, Berikut 6 Hal yang Bisa Anda Lakukan

Tips Mengobati Luka Emosional, Berikut 6 Hal yang Bisa Anda Lakukan

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com