Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

[POPULER TREN] 6 Negara Asia yang Laporkan Kasus Varian Omicron

Terbaru, Malaysia melaporkan temuan kasus Omicron.

Hingga Jumat (3/12/2021), ada 6 negara yang melaporkan kasus Covid-19 dengan varian yang jadi perhatian WHO itu.

Sejumlah berita tentang perkembangan varian Omicron menjadi berita yang banyak dibaca di laman Tren sepanjang Jumat (3/12/2021) hingga Sabtu (4/12/2021) pagi.

Selengkapnya, berikut sejumlah berita terpopuler Tren:

1. Negara di Asia yang laporkan kasus Omicron

Di benua Asia, hingga Jumat (3/12/2021), ada 6 negara yang telah mendeteksi atau melaporkan kasus Covid-19 varian Omicron.

Negara-negara itu termasuk tetangga Indonesia, yakni Malaysia dan Singapura.

Negara mana lagi yang melaporkan kasus dengan varian Omicron? Simak selengkapnya di sini:

6 Negara Asia yang Laporkan Kasus Covid-19 Varian Omicron, Terbaru Malaysia

2. Gejala varian Omicron yang ditemukan di Singapura

Singapura melaporkan dua kasus Covid-19 dengan varian Omicron yang ditemukan pada dua orang yang baru tiba di Singapura.

Keduanya baru bepergian dari Johannesburg dan tiba dengan penerbangan Singapore Airlines.

Bagaimana gejala yang dirasakan dua pasien Covid-19 dengan varian Omicron di Singapura?

Baca selengkapnya pada berita ini:

Gejala Varian Omicron yang Ditemukan di Singapura

3. Kenapa boleh pakai ponsel di SPBU jika untuk pembayaran non-tunai?

Di media sosial ramai perbincangan soal unggahan yang menyebutkan bahwa ada larangan menggunakan ponsel di SPBU, tetapi memfasilitasi pembayaran non-tunai via ponsel.

Biasanya, di SPBU kita menemukan rambu larangan menggunakan ponsel saat mengisi bahan bakar minyak (BBM).

Akan tetapi, PT Pertamina (Persero) juga menggalakkan metode pembayaran non-tunai atau cashless melalui ponsel untuk aplikasi MyPertamina. 

Bagaimana penjelasan Pertamina soal ini? Baca selengkapnya di sini:

Ramai soal Dilarang Pakai Ponsel di SPBU tetapi Ada Pembayaran Cashless via Ponsel, Ini Kata Pertamina

4. Makanan dan minuman yang sebaiknya tak dikonsumsi saat sarapan

Sarapan menjadi pilihan banyak orang untuk mendapatkan asupan energi di pagi hari.

Akan tetapi, jangan sembarang sarapan! Perhatikan menu makanan dan minuman yang jadi pilihan Anda pada pagi hari.

Apa yang sebaiknya tak dikonsumsi saat sarapan? Simak selengkapnya pada berita ini:

Makanan dan Minuman yang Sebaiknya Tak Dikonsumsi Ketika Sarapan

https://www.kompas.com/tren/read/2021/12/04/063000465/-populer-tren-6-negara-asia-yang-laporkan-kasus-varian-omicron-

Terkini Lainnya

Kronologi Kecelakaan Bus di Subang, 9 Orang Tewas dan Puluhan Luka-luka

Kronologi Kecelakaan Bus di Subang, 9 Orang Tewas dan Puluhan Luka-luka

Tren
Warganet Pertanyakan Mengapa Aurora Tak Muncul di Langit Indonesia, Ini Penjelasan BRIN

Warganet Pertanyakan Mengapa Aurora Tak Muncul di Langit Indonesia, Ini Penjelasan BRIN

Tren
Saya Bukan Otak

Saya Bukan Otak

Tren
Pentingnya “Me Time” untuk Kesehatan Mental dan Ciri Anda Membutuhkannya

Pentingnya “Me Time” untuk Kesehatan Mental dan Ciri Anda Membutuhkannya

Tren
Bus Pariwisata Kecelakaan di Kawasan Ciater, Polisi: Ada 2 Korban Jiwa

Bus Pariwisata Kecelakaan di Kawasan Ciater, Polisi: Ada 2 Korban Jiwa

Tren
8 Misteri di Piramida Agung Giza, Ruang Tersembunyi dan Efek Suara Menakutkan

8 Misteri di Piramida Agung Giza, Ruang Tersembunyi dan Efek Suara Menakutkan

Tren
Mengenal Apa Itu Eksoplanet? Berikut Pengertian dan Jenis-jenisnya

Mengenal Apa Itu Eksoplanet? Berikut Pengertian dan Jenis-jenisnya

Tren
Indonesia U20 Akan Berlaga di Toulon Cup 2024, Ini Sejarah Turnamennya

Indonesia U20 Akan Berlaga di Toulon Cup 2024, Ini Sejarah Turnamennya

Tren
7 Efek Samping Minum Susu di Malam Hari yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

7 Efek Samping Minum Susu di Malam Hari yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

Tren
Video Viral, Pengendara Motor Kesulitan Isi BBM di SPBU 'Self Service', Bagaimana Solusinya?

Video Viral, Pengendara Motor Kesulitan Isi BBM di SPBU "Self Service", Bagaimana Solusinya?

Tren
Pedang Excalibur Berumur 1.000 Tahun Ditemukan, Diduga dari Era Kejayaan Islam di Spanyol

Pedang Excalibur Berumur 1.000 Tahun Ditemukan, Diduga dari Era Kejayaan Islam di Spanyol

Tren
Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Sepanjang 2024 Usai Gagal Olimpiade

Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Sepanjang 2024 Usai Gagal Olimpiade

Tren
6 Manfaat Minum Wedang Jahe Lemon Menurut Sains, Apa Saja?

6 Manfaat Minum Wedang Jahe Lemon Menurut Sains, Apa Saja?

Tren
BPJS Kesehatan: Peserta Bisa Berobat Hanya dengan Menunjukkan KTP Tanpa Tambahan Berkas Lain

BPJS Kesehatan: Peserta Bisa Berobat Hanya dengan Menunjukkan KTP Tanpa Tambahan Berkas Lain

Tren
7 Rekomendasi Olahraga untuk Wanita Usia 50 Tahun ke Atas, Salah Satunya Angkat Beban

7 Rekomendasi Olahraga untuk Wanita Usia 50 Tahun ke Atas, Salah Satunya Angkat Beban

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke