Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Taktik Front and Back dalam Bulu Tangkis

KOMPAS.com - Permainan bulu tangkis tidak hanya mengandalkan kualitas teknik pukulan saja.

Namun, permainanan badminton juga harus memperhatikan taktik permainan yang diterapkan.

Tentu saja, taktik yang digunakan juga berbeda-beda, mengingat dalam pertandingan akan menghadapi lawan yang memiliki karakter berbeda antara satu dengan lainnya.

Pada permainan bulu tangkis nomor ganda, taktik yang digunakan tentu saja berbeda dengan nomor tunggal.

Mengutip Modul Pembelajaran SMA PJOK Kelas XII, salah satu taktik yang digunakan dalam permainan ganda adalah front and back atau disebut juga taktik depan dan belakang.

Sistem yang membuat lapangan terbagi menjadi separuh depan dan separuh belakang dalam permainan bulu tangkis adalah sistem front and back.

Taktik front and back menempatkan posisi pemain satu di depan dan satu di posisi belakang.

Pemain depan mempunyai tugas untuk mengambil shuttlecock (kok) yang berada di daerah dekat net.

Sementara itu, pemain belakang memiliki tugas menjaga wilayah belakang dengan mengambil kok yang mengarah ke daerah belakang.

Pembagian lapangan setengah dari panjang lapangan, dari depan net sampai setengah lapangan adalah tugas pemain
depan, dan setengah lapangan sampai belakang merupakan daerah bagian pemain belakang.

Adapun untuk pemain belakang dituntut memiliki stamina yang bagus.

https://www.kompas.com/sports/read/2021/11/25/15000088/taktik-front-and-back-dalam-bulu-tangkis

Terkini Lainnya

Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bundesliga
Borneo FC Vs Bali United, Huistra Ingin Tempat Ketiga, Penawar Kecewa

Borneo FC Vs Bali United, Huistra Ingin Tempat Ketiga, Penawar Kecewa

Liga Indonesia
STY Ungkap Jadwal Jordi, Idzes, dan Hubner Gabung ke Timnas Indonesia

STY Ungkap Jadwal Jordi, Idzes, dan Hubner Gabung ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Gantikan Xavi, Hansi Flick Resmi Jadi Pelatih Barcelona

Gantikan Xavi, Hansi Flick Resmi Jadi Pelatih Barcelona

Liga Spanyol
Pelatih Persib Ungkap 'Masalah' Jelang Final Leg 2 Lawan Madura United

Pelatih Persib Ungkap "Masalah" Jelang Final Leg 2 Lawan Madura United

Liga Indonesia
Borneo FC Vs Bali United, Teco Ingin Akhiri Kompetisi dengan Kisah Indah

Borneo FC Vs Bali United, Teco Ingin Akhiri Kompetisi dengan Kisah Indah

Liga Indonesia
Kisah Perjuangan Greysia Polii dalam 'Menembus Garis Batas'

Kisah Perjuangan Greysia Polii dalam "Menembus Garis Batas"

Badminton
Hasil Singapore Open 2024: Singkirkan Wakil India, Apri/Fadia ke 16 Besar

Hasil Singapore Open 2024: Singkirkan Wakil India, Apri/Fadia ke 16 Besar

Badminton
Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 16 Besar Singkirkan Wakil Jerman

Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 16 Besar Singkirkan Wakil Jerman

Badminton
Hasil Singapore Open 2024: Pulangkan Wakil Perancis, Chico ke 16 Besar

Hasil Singapore Open 2024: Pulangkan Wakil Perancis, Chico ke 16 Besar

Badminton
Instruksi Wajib Persebaya bagi Pemain Terikat Kontrak Saat Libur Liga 1

Instruksi Wajib Persebaya bagi Pemain Terikat Kontrak Saat Libur Liga 1

Liga Indonesia
PSSI Siapkan Liga 1 Putri, Akan Bergulir pada 2026

PSSI Siapkan Liga 1 Putri, Akan Bergulir pada 2026

Liga Indonesia
Pelatih Singapura Akui Kualitas Empat Pemain Timnas Putri Indonesia

Pelatih Singapura Akui Kualitas Empat Pemain Timnas Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Kata Bellingham Usai Raih Gelar Pemain Terbaik La Liga 2023-2024

Kata Bellingham Usai Raih Gelar Pemain Terbaik La Liga 2023-2024

Liga Spanyol
Kata Jonatan Usai Gugur di Singapore Open 2024: Belum Bisa Terima...

Kata Jonatan Usai Gugur di Singapore Open 2024: Belum Bisa Terima...

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke