Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penerapan Elektromagnet dalam Sehari-hari

Kompas.com - 13/04/2020, 15:00 WIB
Serafica Gischa

Penulis

ilustrasi sifat magnet bahan shutterstock ilustrasi sifat magnet bahan
Sifat magnet bahan

Berdasarkan sifat interaksi bahan terhadap magnet, benda diklasifikasikan menjadi tiga kelompok, yaitu:

  • Faromagnetik

Benda-benda yang dapat ditarik kuat oleh magnet termasuk pada kelompok faromagnetik. Misalnya besi, baja, kobalt, dan nikel.

  • Paramagnetik

Benda-benda yang ditarik lemah oleh magnet termassuk pada kelompok benda paramagnetik. Misalnya magnesium, molibdenum, dan lithium.

  • Diamagnetik

Benda-benda yang tidak dapat ditarik magnet masuk dalam kelompok diamagnetik, seperti perak, emas, tembaga, dan bismut.

Sifat kemagnetan bahan dapat dihilangkan dengan cara memukul, memanaskan, dan meneliti magnet dengan arus bolak balik atau AC.

Secara prinsip, sifat kemagnetan dapat dihilangkan dengan cara mengacak arah magnet elementer.

Baca juga: Kristal Kuno Australia Ungkap Misteri Medan Magnet Pertama Bumi

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com