Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Anatomi dan Fungsi Hati

Kompas.com - 09/04/2020, 16:00 WIB
Serafica Gischa

Penulis

Sumber Halodoc

Dua saluran heaptik tersebut bergabung sehingga membentuk saluran untuk mengalirkan semua empedu dari hati.

Sebagian empedu yang dihasilkan, disimpan hingga digunakan untuk proses pencernaan.

Fungsi hati

Dilansir dari Halodoc, hati memiliki berbagai fungsi bagi kesehatan tubuh secara keseluruhan. Berikut beberapa fungsi hati:

  • Menghancurkan sel darah merah

Fungsi hati menghancurkan sel darah merah yang sudah tua. Proses ini membuat fases berwarna cokelat.

Namun jika fases ini berwarna pucat atau warna urine menjadi lebih gelap, bisa menjadi tanda ada masaslah pada organ hati.

Baca juga: Gangguan Sistem Pernapasan Manusia

  • Membersihkan darah

Fungsi hati lainnya adalah membersihkan darah dari senyawa berbahaya, seperti berasal dari obat-obatan, alkohol, hingga racun.

  • Memproduksi protein

Hati juga bertanggung jawab untuk memproduksi protein, seperti albumin yang berfungsi menjaga carian dalam sistem sirkulasi tubuh.

Protein yang berperan sebagai faktor pembekuan darah dan sistem kekebalan tubuh juga dihasilkan oleh hati.

  • Metabolisme protein

Hati membantu metabolisme protein dengan mengubah amonia menjadi urea yang dikeluarkan bersama urine oleh ginjal.

  • Penyimpanan nutrisi

Hati juga berperan penting dalam proses penyimpanan nutrisi tubuh. Misalnya zat besi, vitamin A, B12, D, dan K, serta asam folat.

Baca juga: Pneumonia Komunitas: Pengertian, Kriteria, Penularan, dan Pencegahan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com