Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rumah Anda Bau Bangkai Tikus? Begini Cara Menghilangkannya

Kompas.com - Diperbarui 30/10/2022, 17:05 WIB
Muhdany Yusuf Laksono,
Hilda B Alexander

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Bangkai tikus di dalam rumah tentu sangat merisaukan. Baunya sangat menyengat dan tak mengenakkan.

Mungkin sebagian dari Anda awalnya hendak mengabaikan. Namun, lama-kelamaan baunya terasa mengganggu.

Bau bangkai tikus bisa terjadi karena campuran bahan kimia yang diproduksi saat tubuh membusuk, termasuk sulfur dioksida dan metana.

Baunya memang bisa menghilang jika bangkai telah kering. Namun, semakin besar ukuran tikus, semakin membutuhkan waktu pula bangkai tersebut mengering.

Baca juga: Begini Cara Mudah Usir Tikus di Rumah dengan Racun Alami

Selain itu, faktor kelembapan ruangan juga memengaruhi pembusukan bangkai dan merebaknya bau yang tidak sedap.

Kendati demikian, terdapat beberapa cara menghilangkan bau bangkai tikus di rumah yang patut Anda coba.

Temukan Lokasi Bangkai Tikus

Apabila Anda mulai mencium bau bangkai tikus, segera cari lokasinya. Caranya dengan mencari lalat, belatung, atau serangga lain yang erat kaitannya pada hewan mati.

Umumnya, serangga tersebut akan berkerumun di lokasi bangkai tikus.

Namun, Anda juga harus memaksimalkan indera penciuman untuk bisa menemukan bangkainya.

Singkirkan Bangkai Tikus

Menyingkirkan bangkai tikus dan memberikan ventilasi pada area tersebut adalah cara tercepat untuk menghilangkan baunya yang mengganggu.

Ventilasi yang dimaksud baik dengan membuka semua jendela hingga menyalakan kipas angin.

Adapun saat menyingkirkan bangkai, gunakan sarung tangan dan masker. Kemudian bungkus dengan plastik dan buanglah.

Setelah bangkai disingkirkan, bersihkan bekasnya dengan cairan pemutih dan air atau disinfektan lainnya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Bendungan Cijurey Dibangun untuk Irigasi Kabupaten Bogor

Bendungan Cijurey Dibangun untuk Irigasi Kabupaten Bogor

Berita
Libur Panjang Waisak Berakhir, 156.347 Kendaraan Kembali ke Jabotabek

Libur Panjang Waisak Berakhir, 156.347 Kendaraan Kembali ke Jabotabek

Berita
Lalin Meningkat, 58.099 Kendaraan Lintas Tol Bali Mandara

Lalin Meningkat, 58.099 Kendaraan Lintas Tol Bali Mandara

Berita
Cara Tepat Membersihkan Peralatan Stainless Steel di Dapur

Cara Tepat Membersihkan Peralatan Stainless Steel di Dapur

Interior
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Sumba Barat Daya: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Sumba Barat Daya: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Sumba Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Sumba Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Sumba Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Sumba Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Kupang: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Kupang: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Kupang: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Kupang: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Rote Ndao: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Rote Ndao: Pilihan Ekonomis

Perumahan
[POPULER PROPERTI] Pengguna Jalan Tol Wajib Daftar Aplikasi MLFF Cantas

[POPULER PROPERTI] Pengguna Jalan Tol Wajib Daftar Aplikasi MLFF Cantas

Berita
Ternyata, Alat Ini Bisa Bikin Bau Selokan di Rumah Hilang Seketika

Ternyata, Alat Ini Bisa Bikin Bau Selokan di Rumah Hilang Seketika

Umum
Jika Masa Konsesi Berakhir, Jalan Tol Dikelola Siapa?

Jika Masa Konsesi Berakhir, Jalan Tol Dikelola Siapa?

Berita
Ketahui, Dua Cara Terbaik Fengsui Bikin Tidur Nyenyak

Ketahui, Dua Cara Terbaik Fengsui Bikin Tidur Nyenyak

Interior
Lagi, Pasar Modern Paramount Raih Predikat Pasar Percontohan Tangsel

Lagi, Pasar Modern Paramount Raih Predikat Pasar Percontohan Tangsel

Fasilitas
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com