Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER PROPERTI] Foto Zebra Cross Margonda Depok Menang Kontes Tingkat Asia

Kompas.com - 03/11/2020, 11:00 WIB
Suhaiela Bahfein,
Hilda B Alexander

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Husnul Khotimah dinobatkan sebagai pemenang kontes foto terbaik kategori citizen choice oleh organisasi internasional se-Asia, Cities Development Initiative of Asia (CDIA).

Dalam kontes foto tersebut, Husnul mendokumentasikan zebra cross (jalur penyeberangan) Margonda Depok karena jalur penyeberangan tersebut seolah benda mati yang tak berfungsi.

Foto jalur penyeberangan ini kemudian dia unggah di media sosial Facebook agar seluruh masyarakat, terutama warga Depok menyadari fungsi jalur tersebut.

Artikel tersebut menjadi berita terpopuler di kanal Properti Kompas.com, Selasa (3/11/2020).

Selengkapnya baca di sini Foto Penyeberangan Margonda Depok Menang Kontes Tingkat Asia

Kontes foto jalur penyeberangan Margonda Depok telah berhasil dibagikan lebih dari 2.000 kali melalui laman Facebook CDIA.

Foto milik Husnul Khotimah ini menjadi juara satu se-Asia kategori Citizen Choice Award mengalahkan peserta Filipina Christopher Paller Gerale.

Foto jalur penyeberangan tersebut menjadi pemenang ajang CDIA karena dinilai sangat tidak aman untuk pejalan kaki.

Selain masalah lalu lintas, para pejalan kaki yang kerap menyeberangi zebra cross Margonda kerap mendapatkan pelecehan secara verbal (verbal harassment).

Bahkan, jalur penyeberangan ini sangat sering terjadi kecelakaan yang melibatkan pengendara motor dan pejalan kaki.

Khusnul pun meminta satu hal kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Depok untuk membangun pelican crossing light atau lampu penyeberangan jalan.

Mengapa demikian?

Temukan jawabannya di sini Ini Alasan Pemenang Kontes Foto Asia Pilih Zebra Cross Margonda

Tarif baru Tol Jakarta Outer Ring Road (JORR) I, Jalan Tol Akses Tanjung Priok (ATP) dan Jalan Tol Pondok Aren-Ulujami akan diberlakukan secara resmi mulai Sabtu, (7/11/2020) pukul 00.00 WIB.

EVP Sekretaris Perusahaan PT Hutama Karya (Persero) Muhammad Fauzan dan Direktur Utama Jasa Marga (Persero) Tbk Subakti Syukur memastikan hal itu kepada Kompas.com, Senin (2/11/2020).

Lantas, berapa besaran tarif ketiga jalan tol tersebut?

Ulasan selengkapnya bisa Anda temukan melalui tautan ini Naik 7 November, Ini Rincian Tarif Tol JORR I, ATP dan Pondok Aren-Ulujami

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[POPULER PROPERTI] Perumahan Murah Meriah di Sleman, Harganya Kurang dari Rp 200 Juta

[POPULER PROPERTI] Perumahan Murah Meriah di Sleman, Harganya Kurang dari Rp 200 Juta

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Blitar: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Blitar: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Madiun: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Madiun: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Tuban: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Tuban: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Ngawi: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Ngawi: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Nganjuk: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Nganjuk: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Andalkan Merek Sendiri, Vila Mewah Ini Siap Berkompetisi di Bali

Andalkan Merek Sendiri, Vila Mewah Ini Siap Berkompetisi di Bali

Kawasan Terpadu
IHG Operasikan Sembilan Hotel Baru di Indonesia Tahun 2024

IHG Operasikan Sembilan Hotel Baru di Indonesia Tahun 2024

Hotel
Ada 'Long Weekend', Whoosh Angkut Lebih dari 78.000 Penumpang

Ada "Long Weekend", Whoosh Angkut Lebih dari 78.000 Penumpang

Berita
4 Hari 'Long Weekend', Penumpang Stasiun Gambir-Pasar Senen Melonjak

4 Hari "Long Weekend", Penumpang Stasiun Gambir-Pasar Senen Melonjak

Berita
Lewat Pelataran, Urus Sertifikat Tanah Bisa Dilakukan Akhir Pekan

Lewat Pelataran, Urus Sertifikat Tanah Bisa Dilakukan Akhir Pekan

Berita
Kini, Pelataran Hadir di 107 Kantor BPN Seluruh Indonesia

Kini, Pelataran Hadir di 107 Kantor BPN Seluruh Indonesia

Berita
Naik Whoosh Lebih Mudah, Ada Banyak Integrasi Moda

Naik Whoosh Lebih Mudah, Ada Banyak Integrasi Moda

Berita
Gratis, Naik KA Feeder dari Stasiun Padalarang-Bandung

Gratis, Naik KA Feeder dari Stasiun Padalarang-Bandung

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Sleman: Pilihan Hunian Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Sleman: Pilihan Hunian Ekonomis

Perumahan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com