Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Obrolan Momo dan Jennifer Arnelita dari Media Sosial hingga Bahas Perempuan Matre

Kompas.com - 13/10/2020, 09:08 WIB
Firda Janati,
Novianti Setuningsih

Tim Redaksi

Momo masih bisa menabung diimbangi dengan membeli tas bermerek dan mobil dari penghasilannya sendiri.

"Momo itu jago hitung-hitungan. Dia dari tas, mobil itu hasil dari gajinya, itu gue salut deh," ujar Jennifer.

Momo berujar, selalu mengingat ajaran sang ayah yang mengatakan, jika ingin sesuatu harus diimbangi dengan usaha.

Baca juga: Ingat Ajaran Ayah, Momo: Mau Dapat Sesuatu Harus Usaha

4. Pendamping hidup

Momo kemudian memberikan pendapatnya mengenai perempuan matre.

“Jadi kalau ngomongin soal matre enggak matre itu ya pilihan juga sih, kalau aku bilang, maksudnya, ada cewek yang pola pikirnya realistis,” kata Momo.

Momo mengatakan, wajar jika seorang perempuan yang berkarier memilih lelaki yang mapan agar kehidupan mereka seimbang.

Itu sebabnya banyak perempuan yang ingin mendapat pendamping yang mapan dan bertanggung jawab.

"Enggak masalah lu mau pilih laki-laki yang seperti apa, kalau aku lebih memilih laki-laki seperti suami aku sekarang, tanggung jawab, cinta Tuhan dan mengerti bahwa punya istri yang mau bekerja,” ujar Momo.

Baca juga: Ditanya Pendapat soal Perempuan Matre, Momo: Itu Pilihan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com