Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Membersihkan Mesin Pencuci Piring Pakai Bahan Alami

Kompas.com - 25/02/2023, 16:12 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Sumber Cookist

JAKARTA, KOMPAS.com - Dishwasher atau mesin pencuci piring memudahkan Anda dalam rutinitas mencuci piring, sehingga lebih cepat dan hemat air. Akan tetapi, mesin cuci harus rutin dibersihkan sehingga tak mengurangi kinerjanya.

Dikutip dari Cookist, Sabtu (25/2/2023), membersihkan mesin cuci mudah dilakukan, tetapi harus dikerjakan secara rutin agar peralatan elektronik dapur tersebut bertahan lebih lama.

Anda bisa membersihkan mesin pencuci piring dengan beberapa bahan alami, misalnya cuka dan air perasan lemon. 

Baca juga: 10 Benda yang Tidak Boleh Dicuci dengan Mesin Pencuci Piring

Ilustrasi mesin pencuci piring atau dishwasher. SHUTTERSTOCK/LESZEK GLASNER Ilustrasi mesin pencuci piring atau dishwasher.

Berikut cara membersihkan mesin pencuci piring secara menyeluruh dengan bahan-bahan alami.

1. Cara membersihkan bagian luar mesin pencuci piring

Untuk membersihkan bagian luar mesin pencuci piring, gunakan kain yang dibasahi air hangat untuk menghilangkan kotoran yang lebih ringan. Adapun untuk noda yang lebih membandel Anda bisa menyemprotkan beberapa tetes cuka putih langsung pada kotoran tersebut.

2. Cara membersihkan bagian dalam mesin pencuci piring

Untuk membersihkan bagian dalam mesin pencuci piring, gunakan cuka untuk menghilangkan kerak dan sisa makanan.

Tuangkan segelas cuka di bagian bawah mesin pencuci piring dan mulailah mencuci penuh pada suhu maksimum.

Baca juga: 3 Penyebab Mesin Pencuci Piring Berbau, Apa Saja?

Jadi, Anda akan menghilangkan lemak dan membersihkan tidak hanya bagian dalam mesin pencuci piring, tetapi juga saluran pembuangan dan pipa.

Cuka akan menghilangkan bau tak sedap dan, berkat keasamannya, juga sisa bakteri, batu kapur, dan sabun.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Menanam Pakcoy dari Biji dengan Mudah

Cara Menanam Pakcoy dari Biji dengan Mudah

Pets & Garden
7 Ide Dekorasi Meja Rias yang Cantik dan Menarik

7 Ide Dekorasi Meja Rias yang Cantik dan Menarik

Decor
6 Ide Dekorasi Kamar Tidur Modern Abad Pertengahan

6 Ide Dekorasi Kamar Tidur Modern Abad Pertengahan

Decor
7 Alasan Kucing Tidur Terus, Bisa Jadi Stress

7 Alasan Kucing Tidur Terus, Bisa Jadi Stress

Pets & Garden
6 Ide Desain Kolam Renang di Halaman Belakang Rumah

6 Ide Desain Kolam Renang di Halaman Belakang Rumah

Housing
6 Ide Ruang Tamu Modern Abad Pertengahan, Cantik dan Nyaman

6 Ide Ruang Tamu Modern Abad Pertengahan, Cantik dan Nyaman

Decor
4 Tips Memilih Food Processor Terbaik

4 Tips Memilih Food Processor Terbaik

Home Appliances
5 Ide Desain Rumah Bergaya Spanyol yang Sederhana dan Nyaman

5 Ide Desain Rumah Bergaya Spanyol yang Sederhana dan Nyaman

Housing
6 Ide Gaya dan Penempatan Cermin di Kamar Tidur

6 Ide Gaya dan Penempatan Cermin di Kamar Tidur

Decor
5 Pohon Berbunga Cantik yang Bisa Ditanam di Halaman Rumah

5 Pohon Berbunga Cantik yang Bisa Ditanam di Halaman Rumah

Pets & Garden
7 Tips Merapikan Dapur Menurut Ahli agar Bebas Kekacauan

7 Tips Merapikan Dapur Menurut Ahli agar Bebas Kekacauan

Do it your self
Panduan dan Cara Memilih Karpet untuk Ruangan

Panduan dan Cara Memilih Karpet untuk Ruangan

Decor
Catat, 7 Kesalahan Dekorasi Ruang Tamu yang Harus Dihindari

Catat, 7 Kesalahan Dekorasi Ruang Tamu yang Harus Dihindari

Decor
Daun Lidah Mertua Menguning? Ini 5 Penyebabnya

Daun Lidah Mertua Menguning? Ini 5 Penyebabnya

Pets & Garden
Ciri-ciri Kucing Sudah Tua, Kenali 10 Tanda Ini

Ciri-ciri Kucing Sudah Tua, Kenali 10 Tanda Ini

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com