Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 01/02/2023, 15:45 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Saat memasak, panci gosong pada bagian luarnya adalah kondisi yang lumrah terjadi. Jika tidak segera dibersihkan, kerak gosong tersebut bisa membandel dan sulit dihilangkan.

Akan tetapi, jangan khawatir, sebab ada cara membersihkan panci gosong bagian luar dengan menggunakan bahan-bahan yang sudah ada di dapur Anda. Siapkan garam dan baking soda alias soda kue, maka Anda bisa membersihkan panci gosong dengan mudah.

Dikutip dari Taste of Home, Rabu (1/2/2023), berikut cara membersihkan bagian luar panci yang gosong dengan mudah.

Baca juga: 4 Cara Menyimpan Panci dan Wajan di Dapur agar Tidak Berantakan

Ilustrasi mencuci panci stainless steel. SHUTTERSTOCK/TIVERYLUCKY Ilustrasi mencuci panci stainless steel.

1. Gosok panci

Balikkan panci dan gosok bagian luar panci yang gosong dengan menggunakan sabut wol baja.

2. Tambahkan garam dan baking soda

Taburkan sedikit garam ke bagian bawah panci. Lakukan hal yang sama dengan beberapa sejumput baking soda.

3. Gunakan sabun cuci piring

Teteskan sabun cuci piring ke bagian luar panci. Pastikan jumlah sabun cuci piring yang diteteskan cukup untuk dioleskan ke seluruh bagian luar atau bawah panci.

Selanjutnya, gosok dengan sabut wol baja untuk menggabungkan semuanya.

Baca juga: Bisakah Panci Induksi Dipakai di Kompor Keramik?

4. Diamkan

Letakkan tisu dapur di seluruh bagian luar panci, basahi sepenuhnya dengan cuka putih dan diamkan selama beberapa menit sementara campuran itu bekerja. Setelah itu, angkat tisu dapur, bersihkan kerak atau noda gosong yang tersisa, lalu bilas.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

6 Tanaman Hias Dalam Ruangan yang Cepat Tumbuh

6 Tanaman Hias Dalam Ruangan yang Cepat Tumbuh

Housing
6 Manfaat Baking Soda untuk Hewan Peliharaan

6 Manfaat Baking Soda untuk Hewan Peliharaan

Pets & Garden
5 Hal yang Harus Disiapkan di Dapur Sebelum Berlibur

5 Hal yang Harus Disiapkan di Dapur Sebelum Berlibur

Housing
Cara Membersihkan Kasur dengan Bahan Alami

Cara Membersihkan Kasur dengan Bahan Alami

Do it your self
Cara Membersihkan Alat Pemanggang Daging Setelah Membakar Satai

Cara Membersihkan Alat Pemanggang Daging Setelah Membakar Satai

Do it your self
6 Cara Menyimpan Rempah yang Benar agar Tetap Awet

6 Cara Menyimpan Rempah yang Benar agar Tetap Awet

Do it your self
Cara Menyimpan Daging Kurban agar Tahan Lama

Cara Menyimpan Daging Kurban agar Tahan Lama

Do it your self
Tips Menata Freezer untuk Mengurangi Kekacauan

Tips Menata Freezer untuk Mengurangi Kekacauan

Home Appliances
Tips Membersihkan Vacuum Cleaner dengan Benar

Tips Membersihkan Vacuum Cleaner dengan Benar

Do it your self
5 Kesalahan Dekorasi Kamar Tidur Menurut Desainer

5 Kesalahan Dekorasi Kamar Tidur Menurut Desainer

Decor
Cara Membersihkan Pengering Pakaian dengan Benar

Cara Membersihkan Pengering Pakaian dengan Benar

Do it your self
Cara Membersihkan Spatula Kayu dengan Mudah

Cara Membersihkan Spatula Kayu dengan Mudah

Do it your self
5 Sayuran yang Bisa Ditanam di Dalam Ruangan

5 Sayuran yang Bisa Ditanam di Dalam Ruangan

Pets & Garden
5 Warna Cat yang Membuat Dapur Terlihat Mahal

5 Warna Cat yang Membuat Dapur Terlihat Mahal

Decor
5 Kesalahan Menyiram Taman di Musim Kemarau

5 Kesalahan Menyiram Taman di Musim Kemarau

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com