Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Tips Menggunakan Bunga untuk Meningkatkan Feng Shui Baik di Rumah

Kompas.com - 15/10/2022, 09:03 WIB
Nabilla Ramadhian,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Baca juga: Cara Menanam dan Merawat Bunga Daisy yang Penuh Arti

Jika memilih bunga anyelir, mereka melambangkan keberuntungan dan cinta murni. Pilih warna merah paling gelap karena ini berarti cinta dan kasih sayang yang mendalam.

Bisa pula menggunakan bunga peony yang kuncupnya masih sedikit tertutup. Ini menandakan bahwa cintamu sedang mekar.

2. Menghadirkan nuansa yang bahagia

Ilustrasi bunga matahari, tanaman refugiaPIXABAY/vijayanarasimha Ilustrasi bunga matahari, tanaman refugia

Jika ingin menghadirkan nuansa yang bahagai di ruang dapur, pilih bunga berwarna kuning dan oranye karena dua warna ini mewakili kebahagiaan dan kesehatan.

Selain itu, kuning dan oranye juga bisa digunakan untuk merangsang nafsu makan. Hadirkan bunga matahari, aster, dan mawar kuning di dapur agar ruangan tidak hanya bernuansa bahagia, juga berenergi.

3. Membantu kesuburan

Patel mengatakan, banyak pasangan memiliki masalah dengan kesuburan. Kehadiran bunga anggrek di dalam rumah dapat membantu meningkatkan kesuburan.

Mereka bisa ditaruh di sisi kanan tempat tidur untuk mengirimkan energi kesuburan yang positif pada pasangan.

Baca juga: Tak Hanya Cantik, Ini Manfaat Bunga Asoka untuk Kesehatan

“Sejak lama, anggrek adalah simbol kesuburan dan putih adalah warna kemurnian,” jelas Patel.

Maka dari itu, imbuhnya, jangan memilih warna pelangi ketika hendak menghadirkan bunga anggrek. Tetaplah gunakan warna putih.

4. Mengundang kemakmuran

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com