Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 08/03/2022, 23:10 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Meja kopi merupakan furnitur penting yang menjadi elemen dekorasi di ruang tamu maupun ruang keluarga.

Namun, untuk membuat meja kopi memiliki tampilan yang lebih menarik dan sempurna, kamu perlu menatanya dengan apik menggunakan beragam pernak-pernik dan benda yang dekoratif.

Dilansir dari Style Curator, Selasa (8/3/2022), berikut ini adalah tips dan trik menata meja kopi dengan mudah.

Baca juga: Panduan Tepat Membeli Meja Kopi untuk Ruang Keluarga

Ilustrasi meja kopi sebagai elemen dekorasi rumah, ilustrasi meja bulatUNSPLASH/NATHAN OAKLEY Ilustrasi meja kopi sebagai elemen dekorasi rumah, ilustrasi meja bulat
Pertimbangkan skala

Sebelum membeli produk penataan atau mendekorasi meja kopimu, pertimbangkan skala meja kopi dan ruangan secara keseluruhan.

Agar tidak berantakan, kamu tentu tidak ingin meja kopi milikmu dipenuhi oleh beragam benda yang tidak dibutuhkan.

Ruang kosong di sekitar permukaan meja kopi sangat penting dan akan membuatmu lebih mudah untuk menatanya.

Bereksperimenlah dengan tata letak

Sekarang kesenangan menata meja kopi bisa kamu mulai dengan beberapa ide di bawah ini. Namun, bereksperimenlah dengan tata letaknya.

Baca juga: Cara Mudah Menata Meja Tamu di Rumah

Menumpukkan buku

Buat satu, dua, tiga atau bahkan empat tumpukan buku di meja kopimu untuk menatanya.

Kamu dapat menempatkan beberapa barang dekoratif yang lebih kecil, seperti patung atau lilin untuk menciptakan tampilan yang lebih berlapis.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Simak, Waktu dan Cara Panen Kucai yang Tepat

Simak, Waktu dan Cara Panen Kucai yang Tepat

Pets & Garden
6 Cara Menata Piring di Dapur agar Tetap Rapi dan Terorganisir

6 Cara Menata Piring di Dapur agar Tetap Rapi dan Terorganisir

Do it your self
5 Ide Dekorasi Dinding Bergaya Rustic yang Estetik

5 Ide Dekorasi Dinding Bergaya Rustic yang Estetik

Decor
Cara Membersihkan Wastafel Porselen Menggunakan Bahan Alami

Cara Membersihkan Wastafel Porselen Menggunakan Bahan Alami

Do it your self
8 Cara Memperkenalkan Kucing Peliharaan ke Anak Kucing Baru di Rumah

8 Cara Memperkenalkan Kucing Peliharaan ke Anak Kucing Baru di Rumah

Pets & Garden
5 Cara Mencegah Bulu Hewan Menempel pada Cucian dan Mesin Cuci

5 Cara Mencegah Bulu Hewan Menempel pada Cucian dan Mesin Cuci

Do it your self
Cara Menyimpan Produk Pembersih Kimia di Rumah

Cara Menyimpan Produk Pembersih Kimia di Rumah

Housing
Mudah, Cara Membersihkan Panci dengan Soda Kue

Mudah, Cara Membersihkan Panci dengan Soda Kue

Do it your self
Seberapa Sering Tanaman Kemangi Perlu Disiram?

Seberapa Sering Tanaman Kemangi Perlu Disiram?

Pets & Garden
Cara Membasmi Semut di Rumah Menggunakan Soda Kue

Cara Membasmi Semut di Rumah Menggunakan Soda Kue

Do it your self
8 Cara Membersihkan Kulkas Secara Menyeluruh, Bikin Makin Dingin

8 Cara Membersihkan Kulkas Secara Menyeluruh, Bikin Makin Dingin

Home Appliances
Kenali, Ini Tanda Kucing Betina Berahi dan Cara Mengatasinya

Kenali, Ini Tanda Kucing Betina Berahi dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
Cara Menghilangkan Noda Minyak dari Pakaian

Cara Menghilangkan Noda Minyak dari Pakaian

Do it your self
5 Cara Mengharumkan Rumah dengan Bahan Alami

5 Cara Mengharumkan Rumah dengan Bahan Alami

Housing
Utamakan Kualitas, Ariffurniture.co.id Hadirkan Furnitur Jepara Unggulan

Utamakan Kualitas, Ariffurniture.co.id Hadirkan Furnitur Jepara Unggulan

Housing
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com