Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bolehkah Membersihkan Mesin Cuci Menggunakan Pemutih?

Kompas.com - 31/01/2022, 12:45 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

Sumber Laundrapp

 

Perawatan bulanan

Layaknya hendak mencuci pakaian, isi tabung mesin cuci dengan air, lalu masukkan sekitar 50 ml cairan pemutih.

Baca juga: Jangan Mencuci Keset Kamar Mandi di Mesin Cuci, Mengapa?

Selanjutnya kamu tinggal menyalakan mode mencuci pada mesin cuci tanpa perlu mengisinya dengan cucian.

Setelah selesai, buang air yang dicampur dengan cairan pemutih dari dalam tabung mesin cuci.

Jika kamu dapat mencium bau bekas pemutih setelahnya, isi kembali tabung mesin cuci dengan air dan jalankan lagi mode mencuci.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com