Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jangan Asal, Ini Cara Memilih Warna Karpet untuk Ruangan

Kompas.com - 13/10/2021, 16:37 WIB
Esra Dopita Maret

Penulis

Sumber The Spruce

Rumah tangga yang sibuk dengan anak-anak, hewan peliharaan, dan orang tua yang bekerja biasanya tidak cocok dengan karpet putih karena lebih mudah terlihat kotor daripada warna lain. 

Baca juga: Karpet Vs Lantai Kayu, Mana yang Lebih Baik untuk Kamar Tidur?

Ingatlah bahwa warna yang sangat terang dan sangat gelap menunjukkan lebih banyak kotoran dibanding warna sedang.

Sementara warna gelap kerap dianggap bagus untuk menyembunyikan noda, padahal dapat menunjukkan serat dan debu lebih banyak daripada warna lain.

Untuk itu, memilih warna karpet yang tidak terlalu terang atau terlalu gelap akan menjadi warna terbaik untuk menutupi masalah ini. 

Baca juga: 5 Warna dan Jenis Karpet yang Dapat Menyamarkan Noda

Pilih warna karpet dengan bijak

Warna karpet dapat mengubah seluruh nuansa ruangan, jadi pastikan memilih warna dengan hati-hati dan bijaksana.

Pikirkan tentang bagaimana tren dapat berubah selama bertahun-tahun dan pastikan bahwa warna yang Anda sukai hari ini akan tetap menarik pada kemudian hari alias tak lekang oleh waktu. Setelah mempersempit pilihan warna, saatnya memulai melihat sampel.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Barang yang Tidak Boleh Dibuang Saat Merapikan Rumah

5 Barang yang Tidak Boleh Dibuang Saat Merapikan Rumah

Housing
Hindari, Ini 5 Kesalahan Menerapkan Warna di Rumah

Hindari, Ini 5 Kesalahan Menerapkan Warna di Rumah

Decor
Cara Membersihkan Sedotan Stainless Steel dengan Benar

Cara Membersihkan Sedotan Stainless Steel dengan Benar

Do it your self
6 Benda yang Dapat Dibersihkan dengan Minyak Zaitun

6 Benda yang Dapat Dibersihkan dengan Minyak Zaitun

Housing
6 Jenis Burung yang Bisa Berbicara, Unik dan Menyenangkan

6 Jenis Burung yang Bisa Berbicara, Unik dan Menyenangkan

Pets & Garden
Cara Membersihkan Mesin Nespresso dengan Benar

Cara Membersihkan Mesin Nespresso dengan Benar

Do it your self
5 Jenis Pelapis Dinding Terbaik, Apa Saja?

5 Jenis Pelapis Dinding Terbaik, Apa Saja?

Housing
Cara Membersihkan Sol Sepatu agar Tidak Bau

Cara Membersihkan Sol Sepatu agar Tidak Bau

Do it your self
5 Cara Membersihkan Tempat Tidur Anjing yang Benar

5 Cara Membersihkan Tempat Tidur Anjing yang Benar

Pets & Garden
5 Spesies Burung yang Memiliki Sifat Ramah

5 Spesies Burung yang Memiliki Sifat Ramah

Pets & Garden
6 Ide Ruang Kerja Bergaya Bohemian yang Cantik dan Nyaman

6 Ide Ruang Kerja Bergaya Bohemian yang Cantik dan Nyaman

Decor
6 Ide Ruang Keluarga yang Nyaman di Ruang Bawah Tanah

6 Ide Ruang Keluarga yang Nyaman di Ruang Bawah Tanah

Decor
Hindari, Ini 7 Kesalahan Pencahayaan Ruangan yang Sering Dilakukan

Hindari, Ini 7 Kesalahan Pencahayaan Ruangan yang Sering Dilakukan

Decor
5 Tanaman yang Tidak Boleh Ditanam di Halaman Rumah

5 Tanaman yang Tidak Boleh Ditanam di Halaman Rumah

Pets & Garden
Cara Membersihkan Bagian Luar Rumah dengan Mudah

Cara Membersihkan Bagian Luar Rumah dengan Mudah

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com