Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengapa Freezer Penuh Bunga Es? Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya

Kompas.com - 12/10/2021, 11:09 WIB
Aniza Pratiwi,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Freezer penuh bunga es tak hanya tidak sedap dipandang saja, namun hal ini dapat memengaruhi kualitas makanan, menyebabkan bau yang tidak sedap, dan bahkan melemahkan efisiensi freezer Anda.

Melansir dari Taste of Home, Selasa (12/10/2021) penumpukan bunga es di freezer Anda dapat menyebabkan berbagai masalah pada alat dan makanan yang disimpan di dalamnya.

Mengapa freezer penuh bunga es?

Akumulasi uap air beku di dinding bagian dalam dan rak peralatan Anda umumnya terjadi ketika kelembapan bersentuhan dengan kumparan evaporator di dalam freezer Anda dan kemudian dipenuhi bunga es.

Baca juga: 4 Tips Menjaga Freezer Bekerja Maksimal Saat Cuaca Panas

Kelembapan terkumpul pada kumparan evaporator disebabkan oleh beberapa faktor, dan membiarkan pintu freezer terbuka terlalu lama adalah hal yang paling umum.

 

Ilustrasi bunga es di freezerUnsplash/Dev Benjamin Ilustrasi bunga es di freezer

Kemudian, paking atau gasket pintu yang rusak (segel pintu) akan memungkinkan udara hangat masuk dan udara dingin keluar, berkontribusi pada penumpukan bunga es 

Selain itu, makanan panas yang ditempatkan di freezer juga dapat menghasilkan kelembapan, yang menyebabkan penumpukan embun beku. Penyebab lainnya termasuk pengatur waktu pencairan es yang tidak berfungsi.

Dampak negatif freezer yang dipenuhi bunga es

Penting untuk mengambil tindakan jika Anda melihat penumpukan bunga es di freezer Anda. Inilah yang terjadi jika Anda tidak segera membersihkan bunga es di freezer. 

Baca juga: Mengapa Bisa Ada Bunga Es di Freezer? Simak, Ini Penjelasannya

  • Mengurangi ruang penyimpanan freezer
  • Bau busuk

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Memperpanjang Umur Handuk agar Tahan Lama dan Tetap Lembut

Cara Memperpanjang Umur Handuk agar Tahan Lama dan Tetap Lembut

Do it your self
Cara Memperbaiki Pintu Rumah yang Berderit

Cara Memperbaiki Pintu Rumah yang Berderit

Do it your self
6 Hal yang Menarik Lalat Masuk ke Rumah dan Cara Membasminya

6 Hal yang Menarik Lalat Masuk ke Rumah dan Cara Membasminya

Housing
Cara Menghilangkan Lumut dari Halaman Rumah, Mudah dan Cepat

Cara Menghilangkan Lumut dari Halaman Rumah, Mudah dan Cepat

Pets & Garden
Jangan Asal, Ini Metode Terbaik Menyiram Tanaman Anggrek Menurut Ahli

Jangan Asal, Ini Metode Terbaik Menyiram Tanaman Anggrek Menurut Ahli

Pets & Garden
5 Barang yang Tidak Boleh Dibuang Saat Merapikan Rumah

5 Barang yang Tidak Boleh Dibuang Saat Merapikan Rumah

Housing
Hindari, Ini 5 Kesalahan Menerapkan Warna di Rumah

Hindari, Ini 5 Kesalahan Menerapkan Warna di Rumah

Decor
Cara Membersihkan Sedotan Stainless Steel dengan Benar

Cara Membersihkan Sedotan Stainless Steel dengan Benar

Do it your self
6 Benda yang Dapat Dibersihkan dengan Minyak Zaitun

6 Benda yang Dapat Dibersihkan dengan Minyak Zaitun

Housing
6 Jenis Burung yang Bisa Berbicara, Unik dan Menyenangkan

6 Jenis Burung yang Bisa Berbicara, Unik dan Menyenangkan

Pets & Garden
Cara Membersihkan Mesin Nespresso dengan Benar

Cara Membersihkan Mesin Nespresso dengan Benar

Do it your self
5 Jenis Pelapis Dinding Terbaik, Apa Saja?

5 Jenis Pelapis Dinding Terbaik, Apa Saja?

Housing
Cara Membersihkan Sol Sepatu agar Tidak Bau

Cara Membersihkan Sol Sepatu agar Tidak Bau

Do it your self
5 Cara Membersihkan Tempat Tidur Anjing yang Benar

5 Cara Membersihkan Tempat Tidur Anjing yang Benar

Pets & Garden
5 Spesies Burung yang Memiliki Sifat Ramah

5 Spesies Burung yang Memiliki Sifat Ramah

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com