Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Defrost Freezer, agar Bunga Es Tidak Menumpuk

Kompas.com - Diperbarui 22/06/2023, 18:54 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Freezer kulkas kerap dipenuhi dengan bunga es. Jika kondisi ini terjadi, maka ruangan di dalam freezer akan semakin terbatas untuk menyimpan bahan makanan.

Oleh sebab itu, Anda perlu melakukan defrosting freezer atau mencairkan bunga es yang ada di dalam freezer. Dengan begitu, akan semakin banyak ruang yang dapat dimanfaatkan untuk menyimpan bahan makanan maupun membuat es batu.

Dilansir dari Woman and Home, Selasa (29/6/2021), berikut cara defrost freezer dengan mudah, sehingga bunga es tidak menguasai freezer Anda.

Baca juga: Defrost Freezer, Kenapa dan Kapan Harus Dilakukan?

Ilustrasi menyimpan sayuran di freezer. SHUTTERSTOCK/PIXEL-SHOT Ilustrasi menyimpan sayuran di freezer.

Mengetahui cara mencairkan bunga es di freezer sangat sederhana, tetapi membutuhkan sedikit waktu. Jika memungkinkan, lakukan ini saat Anda memiliki waktu luang di pagi atau sore hari, untuk memastikan Anda dapat mengawasi freezer dan mencairkannya dengan benar tanpa masalah.

1. Matikan freezer

Jika freezer Anda terpisah dari kulkas, termasuk chest freezer, Anda harus mulai dengan mematikannya.

Namun, bagaimana jika freezer menyatu dengan kulkas? Bisakah Anda mencairkan freezer tanpa mematikan kulkas?

Jika Anda memiliki lemari es-freezer, Anda mungkin lebih memilih untuk tetap menyalakan alat agar makanan di kulkas tidak rusak, jelas Edward Jonkler, direktur pelaksana Remora Cleaning Ltd.

Baca juga: 4 Cara Menata Makanan di Freezer

Meskipun dekikian, perlu diperhatikan bahwa membiarkan lemari es menyala akan memperlambat proses pencairan es, dan pada akhirnya akan menggunakan lebih banyak listrik.

Perlu juga dicatat bahwa memilih hari yang lebih sejuk untuk mencairkan freezer bisa jadi keputusan bijaksan. Sebab, suhu yang lebih tinggi lebih cenderung memiliki dampak negatif pada makanan yang Anda keluarkan.

Halaman:


Terkini Lainnya

9 Fakta Menarik Bunga Lily of the Valley,  Favorit Pengantin Kerajaan

9 Fakta Menarik Bunga Lily of the Valley, Favorit Pengantin Kerajaan

Pets & Garden
Antipudar, Ini 8 Cara Mencuci Pakaian Hitam dengan Benar

Antipudar, Ini 8 Cara Mencuci Pakaian Hitam dengan Benar

Do it your self
4 Cara Menciptakan Ruang Kerja Minimalis

4 Cara Menciptakan Ruang Kerja Minimalis

Decor
5 Penyebab Kucing Menjilat Karpet

5 Penyebab Kucing Menjilat Karpet

Pets & Garden
7 Kesalahan Mengepel Lantai yang Harus Dihindari

7 Kesalahan Mengepel Lantai yang Harus Dihindari

Housing
8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

8 Manfaat Lemon untuk Membersihkan Rumah

Housing
8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

8 Tanaman Sayur yang Cepat Panen, Bisa Hemat Pengeluaran

Pets & Garden
5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

5 Area Terlarang Meletakkan Tempah Sampah di Rumah

Housing
Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Food Processor Vs Blender, Mana yang Harus Dibeli?

Home Appliances
3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

3 Cara Menghilangkan Bau Apak dari Rumah

Housing
5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

5 Ide Kamar Mandi Tradisional yang Menawan

Decor
5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

5 Ide Dapur Luar Ruangan yang Estetik dan Fungsional

Decor
5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

5 Cara Mengatur Tata Letak Ruangan Menurut Feng Shui

Housing
6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

6 Ide Kamar Mandi Berwarna Pink, Bikin Ruangan Lebih Cantik

Decor
5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

5 Tips Membasmi Hama Siput dari Kebun Sayur

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com