Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 13/01/2021, 11:57 WIB
Aniza Pratiwi,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

Sumber NBC News

JAKARTA, KOMPAS.com - Tak hanya menimbulkan keindahan secara visual, namun meletakkan tanaman hias di dalam maupun luar rumah membuat pemilik lebih sehat dan bahagia.

Dilansir dari NBC News, Rabu (13/1/2021), pada dasarnya tanaman melakukan kebalikan dari yang manusia lakukan saat bernapas, yakni melepaskan oksigen dan menyerap karbon dioksida, oleh sebab itu udara akan lebih segar ketika ada tanaman di sekelilingnya.

Tak hanya itu, penelitian ekstensif oleh NASA telah mengungkapkan bahwa tanaman hias dapat menghilangkan 7 persen racun udara dalam 24 jam.

Baca juga: 8 Tanaman Hias yang Cocok Diletakkan di Teras Rumah

Penelitian juga telah membuktikan bahwa tanaman dalam ruangan meningkatkan konsentrasi.

Untuk mendapatkan kesegaran dari tanaman, letakkan tanaman terutama yang berdaun lebar di atas meja kerja. Tanaman akan membantu mengatur kelembapan dan meningkatkan suasana positif dalam ruangan.

Selain itu, dengan melihat tanaman, seseorang akan lebih rileks dan tenang.

Selain dapat meningkatkan suasana hati dan menciptakan ruang hidup yang menenangkan, tanaman juga dapat membantu mengatasi kesepian dan depresi.

Untuk menciptakan ruang hijau yang sempurna, ada beberapa yang harus diperhatikan untuk meletakkan tanaman di berbagai ruangan dan area dalam rumah.

Baca juga: 7 Tanaman Hias yang Cocok Diletakkan di Balkon Apartemen

1. Memilih tanaman

Pilih tanaman yang tepat untuk mendapatkan tidur malam yang optimal. Meskipun tumbuhan melepaskan oksigen pada siang hari, perlu diingat bahwa, pada malam hari, ketika fotosintesis berhenti, kebanyakan tumbuhan mengubah keadaan dan melepaskan karbon dioksida.

Namun tanaman seperti anggrek, sukulen, lidah mertua, dan bromeliad melakukan hal sebaliknya dan mengeluarkan oksigen, menjadikannya tanaman yang sempurna untuk kamar tidur.

2. Paparan sinar matahari

Sebagian besar tanaman dalam ruangan tidak menyukai sinar matahari langsung di tengah hari, jadi harap berhati-hati saat menempatkan tanaman di rumah Anda.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Cara Mencegah Ular Masuk ke Kolam Renang

5 Cara Mencegah Ular Masuk ke Kolam Renang

Housing
6 Bunga yang Cocok Ditanam pada Musim Panas

6 Bunga yang Cocok Ditanam pada Musim Panas

Pets & Garden
Catat, Ini 5 Tips Meningkatkan Keamanan Rumah

Catat, Ini 5 Tips Meningkatkan Keamanan Rumah

Housing
Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap di Mesin Cuci

Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap di Mesin Cuci

Do it your self
Gejala, Penyebab, dan Cara Mengobati Kucing Cacingan

Gejala, Penyebab, dan Cara Mengobati Kucing Cacingan

Pets & Garden
6 Cara Menghias Rak Buku agar Terlihat Lebih Menarik

6 Cara Menghias Rak Buku agar Terlihat Lebih Menarik

Decor
Cara Membersihkan Noda Air di Permukaan Kayu, Bisa Pakai Mayones

Cara Membersihkan Noda Air di Permukaan Kayu, Bisa Pakai Mayones

Do it your self
Cara Membersihkan Humidifier untuk Mencegah Jamur dan Bakteri

Cara Membersihkan Humidifier untuk Mencegah Jamur dan Bakteri

Do it your self
Cara Memangkas Bunga Mawar dengan Benar

Cara Memangkas Bunga Mawar dengan Benar

Pets & Garden
Cara Memanfaatkan Bunga dari Taman untuk Dekorasi Rumah

Cara Memanfaatkan Bunga dari Taman untuk Dekorasi Rumah

Pets & Garden
Cara Menghilangkan Noda Slime pada Pakaian

Cara Menghilangkan Noda Slime pada Pakaian

Do it your self
5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

Pets & Garden
8 Tanaman Hias yang Cocok Diletakkan di Kamar Tidur

8 Tanaman Hias yang Cocok Diletakkan di Kamar Tidur

Pets & Garden
5 Bau yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Segera Singkirkan

5 Bau yang Menandakan Adanya Tikus di Rumah, Segera Singkirkan

Housing
5 Cara Menyingkirkan Siput dari Kebun

5 Cara Menyingkirkan Siput dari Kebun

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com