Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 22/12/2020, 10:54 WIB
Abdul Haris Maulana,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Bagi seseorang yang memelihara kucing, kamu pasti pernah melihat kucing peliharaanmu masuk ke dalam kotak kardus untuk bersembunyi, bersantai bahkan tidur di dalam sana.

Fakta yang diketahui secara luas bahwa kucing menyukai kotak. Ini adalah fenomena yang membingungkan sebagian besar pemilik kucing.

Dilansir dari beberapa sumber, Selasa, (22/12/2020), dalam artikel ini kamu akan menjelajahi mengapa kucing menyukai kotak kardus dan mengapa kotak kardus menjadi tempat tidur dan berburu yang sempurna untuk kucing.

Baca juga: Mengapa Kucing Punya Kumis? Ini 10 Fakta yang Perlu Diketahui

Mengapa kucing menyukai kotak kardus?

Ada banyak alasan kucing menyukai kotak, tetapi yang utama adalah karena mereka memiliki ruang tertutup.

Kucing adalah predator penyergap dan menemukan tempat terbatas di mana mereka dapat bersembunyi, berburu mangsa, dan merasa aman serta hangat, ini adalah perilaku naluriah.

1. Kucing makhluk cryptic

Menurut Stephen Zawistowski, penasehat pencegahan kekerasan pada hewan di Amerika, ada alasan khusus mengapa kucing suka masuk ke dalam kotak kardus adalah karena kucing termasuk hewan cryptic.

Itu artinya, kucing termasuk hewan yang suka bersembunyi. Kotak kardus dan tempat sempit lainnya, memberikan perasaan nyaman dan aman bagi kucing.

Baca juga: 7 Jenis Kucing yang Paling Panjang Umurnya, Apa Saja?

Ketika kucing masuk ke dalam kotak kardus, kucing merasa bisa melihat apapun yang akan mendekat ke arahnya.

2. Kotak kardus aman

Kucing mendapatkan kenyamanan dan keamanan dari ruang tertutup, itulah sebabnya mereka suka menghabiskan waktu di kotak kardus.

Kucing menggunakan kotak kardus sebagai tempat persembunyian di mana predator tidak dapat menyelinap ke arah mereka dari samping atau belakang.

Jika kucingmu berada di dalam kotak kardus, setiap "penyusup" seperti mangsa, manusia, atau hewan peliharaan lainnya harus datang langsung ke bidang penglihatan mereka, artinya tidak ada yang dapat mengejutkan mereka.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penyebab dan Gejala Infeksi Parasit pada Burung Peliharaan

Penyebab dan Gejala Infeksi Parasit pada Burung Peliharaan

Pets & Garden
Kucing Memiliki Sembilan Nyawa, Mitos atau Fakta?

Kucing Memiliki Sembilan Nyawa, Mitos atau Fakta?

Pets & Garden
7 Tanaman Hias yang Dapat Tumbuh di Ruangan Minim Cahaya Matahari

7 Tanaman Hias yang Dapat Tumbuh di Ruangan Minim Cahaya Matahari

Pets & Garden
5 Cara Mencegah Ular Masuk ke Kolam Renang

5 Cara Mencegah Ular Masuk ke Kolam Renang

Housing
6 Bunga yang Cocok Ditanam pada Musim Panas

6 Bunga yang Cocok Ditanam pada Musim Panas

Pets & Garden
Catat, Ini 5 Tips Meningkatkan Keamanan Rumah

Catat, Ini 5 Tips Meningkatkan Keamanan Rumah

Housing
Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap di Mesin Cuci

Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap di Mesin Cuci

Do it your self
Gejala, Penyebab, dan Cara Mengobati Kucing Cacingan

Gejala, Penyebab, dan Cara Mengobati Kucing Cacingan

Pets & Garden
6 Cara Menghias Rak Buku agar Terlihat Lebih Menarik

6 Cara Menghias Rak Buku agar Terlihat Lebih Menarik

Decor
Cara Membersihkan Noda Air di Permukaan Kayu, Bisa Pakai Mayones

Cara Membersihkan Noda Air di Permukaan Kayu, Bisa Pakai Mayones

Do it your self
Cara Membersihkan Humidifier untuk Mencegah Jamur dan Bakteri

Cara Membersihkan Humidifier untuk Mencegah Jamur dan Bakteri

Do it your self
Cara Memangkas Bunga Mawar dengan Benar

Cara Memangkas Bunga Mawar dengan Benar

Pets & Garden
Cara Memanfaatkan Bunga dari Taman untuk Dekorasi Rumah

Cara Memanfaatkan Bunga dari Taman untuk Dekorasi Rumah

Pets & Garden
Cara Menghilangkan Noda Slime pada Pakaian

Cara Menghilangkan Noda Slime pada Pakaian

Do it your self
5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

5 Cara Menanam Bawang Putih di Pot

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com