Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

5 Pengharum Kamar Tidur Berbahan Alami

Untungnya, mengatasi masalah tersebut cukup mudah. Anda dapat menggunakan pengharum ruangan alami.

Dilansir dari Taste of Home, Jumat (21/10/2022), berikut beberapa pengharum kamar tidur berbahan alami yang bisa digunakan.

Minyak esensial adalah pewangi alami. Kamu dapat menggunakannya sebagai isi diffuser untuk mengharumkan seisi ruangan atau beberapa titik tertentu.

Baking soda

Baking soda dapat dimanfaatkan untuk mengusir bau dan mengharumkan ruangan. Caranya, menggabungkan satu sendok makan baking soda dan air ke dalam botol semprotan kecil untuk digunakan sebagai semprotan pengharum kamar tidur.

Mereka tidak memiliki wangi seperti parfum, semprotan baking soda ini mampu menyerap bau yang tidak diinginkan dan menghilangkannya sepenuhnya.

Kopi

Kopi tidak hanya dapat dikonsumsi, tapi juga digunakan sebagai penyegar udara alami buatan sendiri.

Caranya, letakkan mangkuk berisi kopi yang baru digiling di beberapa titik strategis di kamar tidur agar aromanya lebih cepat menyebar ke seluruh ruangan.

Namun, karangan bunga bisa berharga mahal, Sebagai pilihan yang lebih hemat biaya, hadirkan beberapa tanaman yang memiliki aroma harum seperti melati atau lavender.

Sebelum menggunakan tanaman sebagai pengharum kamar tidur, pastikan kondisi ruangan sesuai dengan kebutuhan tanaman agar bisa tumbuh subur.

Lilin aroma

Selain bertujuan memberi pencahayaan ekstra, lilin beraroma dapat mengurangi bau di kamar tidur.

Namun, supaya lebih sehat, carilah lilin alami yang terbuat dari lilin lebah, kelapa, atau kedelai, dan diberi wewangian dari minyak esensial.

https://www.kompas.com/homey/read/2022/10/21/144600876/5-pengharum-kamar-tidur-berbahan-alami

Terkini Lainnya

3 Cara Membersihkan Noda Oli di Halaman Rumah

3 Cara Membersihkan Noda Oli di Halaman Rumah

Housing
7 Bunga Putih yang Dapat Mempercantik Taman

7 Bunga Putih yang Dapat Mempercantik Taman

Pets & Garden
Cara Mengobati dan Mencegah Kucing Scabies

Cara Mengobati dan Mencegah Kucing Scabies

Pets & Garden
5 Cara Membasmi Semut Api dari Rumah

5 Cara Membasmi Semut Api dari Rumah

Housing
4 Cara Membersihkan Tapak Setrika dengan Bahan Alami

4 Cara Membersihkan Tapak Setrika dengan Bahan Alami

Home Appliances
5 Cara Membersihkan Dinding Putih agar Kembali Berkilau

5 Cara Membersihkan Dinding Putih agar Kembali Berkilau

Decor
Mudah, Begini Cara Membersihkan Jendela Kayu

Mudah, Begini Cara Membersihkan Jendela Kayu

Do it your self
6 Cara Merawat Cobek agar Bebas Bau dan Tahan Lama

6 Cara Merawat Cobek agar Bebas Bau dan Tahan Lama

Do it your self
5 Barang yang Harus Disingkirkan dari Dapur agar Terlihat Minimalis

5 Barang yang Harus Disingkirkan dari Dapur agar Terlihat Minimalis

Housing
Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Do it your self
Tanda dan Penyebab Kucing Terkena Rabies, Ini Kata Dokter Hewan

Tanda dan Penyebab Kucing Terkena Rabies, Ini Kata Dokter Hewan

Pets & Garden
Cara Membersihkan Rol Cat agar Terlihat Seperti Baru

Cara Membersihkan Rol Cat agar Terlihat Seperti Baru

Do it your self
8 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur di Apartemen

8 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur di Apartemen

Pets & Garden
5 Barang-barang di Rumah yang Tidak Boleh Disimpan di Wadah Plastik

5 Barang-barang di Rumah yang Tidak Boleh Disimpan di Wadah Plastik

Housing
Cara Mengecat Tangga Kayu agar Terlihat Lebih Cantik dan Menarik

Cara Mengecat Tangga Kayu agar Terlihat Lebih Cantik dan Menarik

Decor
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke