Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

7 Manfaat Kulit Bawang Merah untuk Tanaman dan Cara Pengaplikasiannya

JAKARTA, KOMPAS.com - Ketika bawang merah dijadikan sebagai bumbu untuk masakan, kulit bawang merah biasanya selalu tersisihkan karena dianggap tak dibutuhkan.

Namun, perlu diketahui bahwa kulit bawang merah mengandung zat-zat atau senyawa yang bermanfaat baik untuk tanaman.

Meski begitu tipis, kulit bawang merah memiliki kandungan potasium atau kalium, magnesiun, fosfor, zat besi, hingga nitrogen walaupun minim.

Dikutip dari beberapa sumber, Rabu (21/7/2021), berikut ini 7 manfaat kulit bawang merah untuk tanaman dan cara pengaplikasiannya.

Agar zat yang ada di dalam kulit bawang merah bermanfaat untuk tanaman, maka kulit bawang merah perlu diolah menjadi pupuk cair terlebih dahulu.

Cara membuat pupuk cair dari kulit bawang merah dan pengaplikasiannya

1. Kumpulkan kulit bawang merah

Kumpulkan kulit bawang merah dari 250 gram bawang merah untuk dijadikan sebagai pupuk cair kulit bawang merah.

2. Rendam kulit bawang merah

Rendam kulit bawang merah yang sudah dikumpulkan ke dalam wadah berisi air bersih sekitar 3 liter selama 24 jam.

3. Aplikasikan pupuk cair kulit bawang merah

Setelah kulit bawang merah telah direndam di dalam air selama 24 jam, pupuk cair kulit bawang merah pun berhasil dibuat.

Kamu bisa langsung mengaplikasikan pupuk cair kulit bawang merah ke tanaman sayur maupun bunga.

Ampas kulit bawang merah bisa kamu letakkan di media tanam tanaman. Lama-kelamaan ampas kulit bawang merah akan hancur menjadi kompos.

Siramkan pupuk cair kulit bawang merah ke media tanam tanaman secukupnya. Lakukan penyiraman pupuk cair kulit bawang merah seminggu kali.

https://www.kompas.com/homey/read/2021/07/21/221100476/7-manfaat-kulit-bawang-merah-untuk-tanaman-dan-cara-pengaplikasiannya

Terkini Lainnya

3 Cara Membersihkan Noda Oli di Halaman Rumah

3 Cara Membersihkan Noda Oli di Halaman Rumah

Housing
7 Bunga Putih yang Dapat Mempercantik Taman

7 Bunga Putih yang Dapat Mempercantik Taman

Pets & Garden
Cara Mengobati dan Mencegah Kucing Scabies

Cara Mengobati dan Mencegah Kucing Scabies

Pets & Garden
5 Cara Membasmi Semut Api dari Rumah

5 Cara Membasmi Semut Api dari Rumah

Housing
4 Cara Membersihkan Tapak Setrika dengan Bahan Alami

4 Cara Membersihkan Tapak Setrika dengan Bahan Alami

Home Appliances
5 Cara Membersihkan Dinding Putih agar Kembali Berkilau

5 Cara Membersihkan Dinding Putih agar Kembali Berkilau

Decor
Mudah, Begini Cara Membersihkan Jendela Kayu

Mudah, Begini Cara Membersihkan Jendela Kayu

Do it your self
6 Cara Merawat Cobek agar Bebas Bau dan Tahan Lama

6 Cara Merawat Cobek agar Bebas Bau dan Tahan Lama

Do it your self
5 Barang yang Harus Disingkirkan dari Dapur agar Terlihat Minimalis

5 Barang yang Harus Disingkirkan dari Dapur agar Terlihat Minimalis

Housing
Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Do it your self
Tanda dan Penyebab Kucing Terkena Rabies, Ini Kata Dokter Hewan

Tanda dan Penyebab Kucing Terkena Rabies, Ini Kata Dokter Hewan

Pets & Garden
Cara Membersihkan Rol Cat agar Terlihat Seperti Baru

Cara Membersihkan Rol Cat agar Terlihat Seperti Baru

Do it your self
8 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur di Apartemen

8 Tanaman Hias yang Tumbuh Subur di Apartemen

Pets & Garden
5 Barang-barang di Rumah yang Tidak Boleh Disimpan di Wadah Plastik

5 Barang-barang di Rumah yang Tidak Boleh Disimpan di Wadah Plastik

Housing
Cara Mengecat Tangga Kayu agar Terlihat Lebih Cantik dan Menarik

Cara Mengecat Tangga Kayu agar Terlihat Lebih Cantik dan Menarik

Decor
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke