Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pengunjung Restoran Temukan Kecoak di Makanan Anaknya yang Sudah Habis

Ketika si pelanggan itu mengonfrontasi pegawai restoran di Xuzhou, Provinsi Jiangsu, mangkuknya malah dibawa pergi.

Gambar menjijikkan itu kemudian menyebar di Douyin, TikTok-nya China, dan menjadi sorotan netizen mengenai rumah makan yang tidak higienis.

Media lokal Baidu melaporkan, awalnya si perekam mengaku pergi ke restoran itu untuk makan malam bersama putranya.

Pria yang tidak disebutkan identitasnya itu kaget, karena melihat ada kecoak di dasar mangkuk makanan anaknya yang sudah habis.

Pengunjung tersebut bahkan berani ditantang untuk menelepon polisi, dan membuktikan klaimnya bahwa ada hewan menjijikkan.

Diwartakan Daily Mirror Senin (15/11/2021), pada akhirnya staf rumah makan memintanya untuk tidak melapor ke polisi.

Si pengunjung memutuskan untuk menghubungi departemen kesehatan serta badan standarisasi makanan dan melaporkan kasusnya.

Disebutkan baik si perekam dan rumah makan mencapai kesepakatan, dengan korban menerima ganti rugi 165 yuan (Rp 367.353).

Pada 4 November, otoritas setempat menerangkan mereka tidak melakukan investigasi dan tidak ada laporan dari kedua pihak.

https://www.kompas.com/global/read/2021/11/16/204549170/pengunjung-restoran-temukan-kecoak-di-makanan-anaknya-yang-sudah-habis

Terkini Lainnya

Perbandingan Kekuatan Militer Rusia dan Ukraina

Perbandingan Kekuatan Militer Rusia dan Ukraina

Internasional
Setelah Punya Iron Dome, Israel Bangun Cyber Dome, Bagaimana Cara Kerjanya?

Setelah Punya Iron Dome, Israel Bangun Cyber Dome, Bagaimana Cara Kerjanya?

Global
Protes Pro-Palestina Menyebar di Kampus-kampus Australia, Negara Sekutu Israel Lainnya

Protes Pro-Palestina Menyebar di Kampus-kampus Australia, Negara Sekutu Israel Lainnya

Global
Apa Tuntutan Mahasiswa Pengunjuk Rasa Pro-Palestina di AS?

Apa Tuntutan Mahasiswa Pengunjuk Rasa Pro-Palestina di AS?

Internasional
Setelah Menyebar di AS, Protes Pro-Palestina Diikuti Mahasiswa di Meksiko

Setelah Menyebar di AS, Protes Pro-Palestina Diikuti Mahasiswa di Meksiko

Global
Dilanda Perang Saudara, Warga Sudan Kini Terancam Bencana Kelaparan

Dilanda Perang Saudara, Warga Sudan Kini Terancam Bencana Kelaparan

Internasional
Rangkuman Hari Ke-799 Serangan Rusia ke Ukraina: Gempuran Rudal Rusia di 3 Wilayah | Rusia Disebut Pakai Senjata Kimia Kloropirin

Rangkuman Hari Ke-799 Serangan Rusia ke Ukraina: Gempuran Rudal Rusia di 3 Wilayah | Rusia Disebut Pakai Senjata Kimia Kloropirin

Global
Biaya Rekonstruksi Gaza Pascaperang Bisa Mencapai Rp 803 Triliun, Terparah sejak 1945

Biaya Rekonstruksi Gaza Pascaperang Bisa Mencapai Rp 803 Triliun, Terparah sejak 1945

Global
Paus Fransiskus Teladan bagi Semua Umat dan Iman

Paus Fransiskus Teladan bagi Semua Umat dan Iman

Global
Rusia Dilaporkan Kirimkan Bahan Bakar ke Korea Utara Melebihi Batasan PBB

Rusia Dilaporkan Kirimkan Bahan Bakar ke Korea Utara Melebihi Batasan PBB

Global
Turkiye Hentikan Semua Ekspor dan Impor dengan Israel

Turkiye Hentikan Semua Ekspor dan Impor dengan Israel

Global
Lebih dari 2.000 Pengunjuk Rasa Pro-Palestina Ditangkap di Kampus-kampus AS

Lebih dari 2.000 Pengunjuk Rasa Pro-Palestina Ditangkap di Kampus-kampus AS

Global
Pelapor Kasus Pelanggaran Boeing 737 Meninggal Mendadak

Pelapor Kasus Pelanggaran Boeing 737 Meninggal Mendadak

Global
[POPULER GLOBAL] Ratusan Ribu Ikan di Vietnam Mati Kekurangan Air | Hamas Minta Gencatan Senjata Permanen

[POPULER GLOBAL] Ratusan Ribu Ikan di Vietnam Mati Kekurangan Air | Hamas Minta Gencatan Senjata Permanen

Global
Polisi Tangkapi Para Demonstran Pro-Palestina di UCLA

Polisi Tangkapi Para Demonstran Pro-Palestina di UCLA

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke