Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Keluarga di Georgia AS Menemukan 18 Ular Hidup di Bawah Tempat Tidurnya

ATLANTA, KOMPAS.com - Sebuah keluarga di Georgia, AS, menemukan 18 ular hidup di bawah tempat tidur mereka.

Dilansir NDTV, insiden aneh ini dilaporkan pasca-sebuah keluarga menemukan bahwa ruang di bawah tempat tidur mereka sudah jadi rumah bagi ular.

Bukan hanya satu, tetapi 18 ular.

Insiden ini mengemuka ketika Trish Wilcher, seorang wanita dari Augusta, berbagi gambar ular di lantai kamar tidurnya dan menjelaskan bahwa dia "takut" dengan penemuan itu di media sosial.

Dalam postingannya, Wilcher menulis, "Lihat semua bayi ular di kamar tidurku, aku ketakutan."

Keluarganya mengungkapkan bahwa mereka mulai menemukan ular setelah Wilcher menemukan sesuatu yang "kabur" di lantai dan mencoba untuk mengambilnya.

Berbicara kepada WJBF News Channel 6, Wilcher berkata, "Sebelum tidur, saya melihat apa yang saya pikir adalah sepotong bulu halus di lantai, saya pun pergi untuk meraihnya, tapi benda itu malah bergerak," ujarnya

"Dan sedetik kemudian, benda lain bergerak. Saya pun pergi ke suami saya dan berteriak, 'kami punya ular!'”

Wilcher dan suaminya, Max Wilcher, langsung menghitung jumlah ular yang bersarang di bawah tempat tidur mereka.

Dalam posting Facebook lainnya, dia memperbarui status untuk pengikutnya, bahwa mereka telah berhasil mengidentifikasi ada "17 bayi dan satu ekor ibu."

Dia menambahkan di statusnya, "Oke, kami telah membalikkan kamar tidur, dan menemukan 17 bayi dan ibu."

"Di jalanan, orang-orang membersihkan beberapa lahan yang telah ditanami, dan sekarang, kami adalah tempat rumah untuk sampahnya."

"Saya senang sekali melihat bagian kecil dari apa yang saya pikir adalah bulu halus dan malah akan untuk mengambilnya!"

Max Wilcher pun lantas menggunakan alat grabber untuk menyelamatkan ular dan menempatkan masing-masing dalam tas linen.

"Dia membawa mereka ke daerah sungai dan melepaskan mereka di sana," kata Wilcher.

Di dunia maya, beberapa netizen memuji keberanian pasangan itu. Beberapa lainnya bertanya-tanya bagaimana bisa keluarga itu tidak menyadari kehadiran ular itu sebelumnya.

https://www.kompas.com/global/read/2021/07/15/205100370/keluarga-di-georgia-as-menemukan-18-ular-hidup-di-bawah-tempat-tidurnya

Terkini Lainnya

Kapal AL Italia Tembak Drone di Laut Merah, Diduga Milik Houthi

Kapal AL Italia Tembak Drone di Laut Merah, Diduga Milik Houthi

Global
Rusia Jatuhkan 6 Rudal ATACMS Buatan AS yang Diluncurkan Ukraina

Rusia Jatuhkan 6 Rudal ATACMS Buatan AS yang Diluncurkan Ukraina

Global
Rusia Terus Serang Kharkiv Ukraina, Warga Semakin Tertekan dan Gelisah

Rusia Terus Serang Kharkiv Ukraina, Warga Semakin Tertekan dan Gelisah

Global
Universitas Columbia AS Mulai Jatuhkan Skors ke Mahasiswa Pedemo Pro-Palestina

Universitas Columbia AS Mulai Jatuhkan Skors ke Mahasiswa Pedemo Pro-Palestina

Global
Netanyahu: Israel Akan Serang Rafah dengan atau Tanpa Gencatan Senjata

Netanyahu: Israel Akan Serang Rafah dengan atau Tanpa Gencatan Senjata

Global
Peringati 75 Tahun Hubungan Bilateral, AS-Indonesia Luncurkan Kunjungan Kampus dan Kontes Fotografi

Peringati 75 Tahun Hubungan Bilateral, AS-Indonesia Luncurkan Kunjungan Kampus dan Kontes Fotografi

Global
Menlu Inggris: Hamas Ditawari Gencatan Senjata 40 Hari

Menlu Inggris: Hamas Ditawari Gencatan Senjata 40 Hari

Global
Mengapa Angka Kelahiran di Korea Selatan Terus Menurun?

Mengapa Angka Kelahiran di Korea Selatan Terus Menurun?

Internasional
Restoran Ini Buat Tantangan Santap Sayap Ayam Super Pedas, Peserta Wajib Teken Surat Pernyataan

Restoran Ini Buat Tantangan Santap Sayap Ayam Super Pedas, Peserta Wajib Teken Surat Pernyataan

Global
Kesaksian Perempuan yang Disandera 54 Hari di Gaza: Bunuh Saja Saya Secepatnya

Kesaksian Perempuan yang Disandera 54 Hari di Gaza: Bunuh Saja Saya Secepatnya

Internasional
India Tangguhkan Lisensi Belasan Produk Obat Tradisional dari Guru Yoga Populer

India Tangguhkan Lisensi Belasan Produk Obat Tradisional dari Guru Yoga Populer

Global
Perlakuan Taliban pada Perempuan Jadi Sorotan Pertemuan HAM PBB

Perlakuan Taliban pada Perempuan Jadi Sorotan Pertemuan HAM PBB

Global
Rudal Hwasong-11 Korea Utara Dilaporkan Mendarat di Kharkiv Ukraina

Rudal Hwasong-11 Korea Utara Dilaporkan Mendarat di Kharkiv Ukraina

Global
Blinken Desak Hamas Terima Kesepakatan Gencatan Senjata Israel

Blinken Desak Hamas Terima Kesepakatan Gencatan Senjata Israel

Global
Status Mahasiswa Pro-Palestina di Universitas Columbia Terancam Ditangguhkan

Status Mahasiswa Pro-Palestina di Universitas Columbia Terancam Ditangguhkan

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke