Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Jurusan S2 dengan Gaji Paling Tinggi di Luar Negeri

Kompas.com - 02/10/2023, 17:16 WIB
Mahar Prastiwi,
Dian Ihsan

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Mahasiswa yang mau kuliah S2 di luar negeri, ada beberapa jurusan yang bisa kamu pilih karena memberikan gaji tinggi setelah lulus.

Apa saja jurusan S2 yang menjanjikan gaji tinggi bagi para lulusannya?

Dilansir dari akun Instagram kursus bahasa Inggris khusus study overseas @kobieducation, Senin (2/10/2023) memberikan informasi jurusan S2 dengan gaji paling tinggi di luar negeri.

Bersumber pada Master’s Program Guide, berikut jurusan S2 dengan gaji paling tinggi di luar negeri.

Baca juga: Cek Biaya Kuliah Kelas Karyawan di Binus University 2023

Jurusan S2 dengan gaji paling tinggi di luar negeri

1. Teknik Perminyakan

  • Gaji per tahun: Rp 2,92 miliar

2. Keperawatan Anestesi

  • Gaji per tahun: Rp 2,53 miliar

3. Ilmu Kewirausahaan

  • Gaji per tahun: Rp 2,15 miliar

4. Manajemen Pemasaran

  • Gaji per tahun: Rp 2,11 miliar


Baca juga: 5 Jurusan Kuliah yang Mudah Dapat Kerja dan Gaji Besar

5. Ekonomi (MBA)

  • Gaji per tahun: Rp 2,05 miliar

6. Ilmu Komputer

  • Gaji per tahun: Rp 2,02 miliar

7. Pemasaran dan Bisnis

  • Gaji per tahun: Rp 2 miliar

8. Finance

  • Gaji per tahun: Rp 1,98 miliar

9. Teknik Elektronika

  • Gaji per tahun: Rp 1,94 miliar

10. Ilmu Politik

  • Gaji per tahun: Rp 1,91 miliar

Baca juga: 3 PTS Terbaik di Indonesia Versi THE WUR 2024 dan Pilihan Jurusan S1

Demikian informasi mengenai jurusan S2 dengan gaji paling tinggi di luar negeri. Bagi mahasiswa yang ingin kuliah di luar negeri, bisa menjadikan salah satu jurusan ini sebagai pilihanmu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com